LaLiga
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
BolaSkor.com - Striker Barcelona, Robert Lewandowski, dikabarkan mempertimbangkan opsi melanjutkan karier di Atletico Madrid. Saat ini, Lewy sedang mencari opsi terbaik untuk masa depannya.
Barcelona dikabarkan telah mengambil sikap terkait masa depan Robert Lewandowski.
Barca menilai, penyerang 37 tahun itu sudah tidak terlalu optimal bermain sebagai mesin gol utama.
Baca Juga:
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
View this post on Instagram
Pada musim ini saja peran Lewandowski banyak digantikan Ferran Torres karena masalah cedera.
Oleh karena itu, Barcelona tidak akan memperpanjang kontrak penyerang asal Polandia tersebut yang berakhir pada musim ini.
Robert Lewandowski Tidak Mau Gegabah
Robert Lewandowski sadar Barcelona tidak memiliki keinginan bersamanya lagi.
Kendati demikian, ia juga tidak ingin mengambil keputusan dengan terburu-buru.
Lewandowski baru akan mencari klub baru menjelang musim ini berakhir.
Ke Mana Lewandowski Berlabuh?
Johan Kristiandi
18.287
Berita Terkait
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
7 Catatan Statistik Menarik Duel Leeds United vs Arsenal: The Gunners Nyaman di Elland Road
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Superkomputer Prediksi Juara Premier League: Peluang Arsenal Lebih dari 80 Persen