Riwayat Cedera Mike Maignan yang Meresahkan AC Milan
BolaSkor.com - AC Milan menjaga momentum kemenangan di Serie A 2025-2026 saat melawan Bologna di San Siro, Senin (15/09) dini hari WIB.
Usai menang 2-0 atas Lecce sebelum jeda internasional September, Il Rossoneri menang 1-0 atas Bologna di pekan empat Serie A.
Gol tunggal di pertandingan itu datang dari Luka Modric (61') kala mengonversi assist dari Alexis Saelemaekers.
Milan menang dan berusaha untuk mencapai target mengakhir musim di zona Liga Champions, tapi di laga tersebut, Milan juga memakan 'tumbal'.
Baca Juga:
Wasit Dituding Buat Kesalahan, AC Milan Harusnya Dapat Tendangan Penalti Lawan Bologna
Klasemen Sementara Serie A 2025/2026: AC Milan Lima Besar, Juventus Tempel Napoli
Ketika Jaket Menyelamatkan Massimiliano Allegri pada Laga AC Milan vs Bologna
View this post on Instagram
Kiper sekaligus kapten Milan, Mike Maignan, cedera dan digantikan di awal babak kedua.
"Dia (Maignan) sangat kecewa karena harus meninggalkan lapangan hari ini," kata Matteo Gabbia dikutip dari Football-Italia.
"Dia ingin membantu tim memenangkan pertandingan. Dia akan menjalani tes selama seminggu dan kita lihat saja nanti."
"Saya turut prihatin untuk Mike, saya tahu betapa profesionalnya dia dan dia benar-benar memberikan segalanya."
Catatan Cedera Mike Maignan
Arief Hadi
16.166
Berita Terkait
Jadwal Live Streaming Serie A Sassuolo vs Juventus, Tayang Rabu (07/01) Pukul 02.45 WIB
Seiring Berjalannya Waktu, Christian Pulisic Kian Matang di AC Milan
AC Milan Pantau Bek Manchester City yang Inginkan Menit Bermain Lebih Banyak
Prediksi dan Statistik Sassuolo vs Juventus: Misi Si Nyonya Tua Kembali ke Jalur Kemenangan
Melihat Sepak Bola dengan Cara yang Berbeda, Max Allegri Pelatih Jenius
Terlihat Tenang, Cristian Chivu Juga Ekspresif hingga Suaranya Habis
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Inter Milan Jadi Pemuncak Klasemen Serie A, Buah Evolusi Duet Lautaro Martinez dan Marcus Thuram
Inter Milan Mulai Bergeliat di Bursa Transfer: Joao Cancelo Dibidik, Davide Frattesi Siap Dijual
Davide Bartesaghi Masuk Radar Arsenal, AC Milan Siap Naikkan Gaji