Piala Asia 2023

Rival Timnas Indonesia: Real Sociedad Umumkan Takefusa Kubo Cedera

Takefusa Kubo mengalami cedera otot paha kiri jelang Piala Asia 2023.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 05 Januari 2024
Rival Timnas Indonesia: Real Sociedad Umumkan Takefusa Kubo Cedera
Takefusa Kubo mendapat perawatan. (Real Sociedad)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Sociedad mengumumkan bahwa Takefusa Kubo mengalami cedera otot paha kiri bagian depan. Cedera diperolehnya saat laga Real Sociedad melawan Alaves di Stadion Anoeta, Rabu (3/1).

Keikutsertaan Takefusa Kubo di Piala Asia 2023 pun dipertanyakan. Jebolan Barcelona yang pernah berbaju Real Madrid itu masuk dalam daftar 26 pemain Timnas Jepang untuk Piala Asia 2023.

“Takefusa Kubo mengalami cedera otot paha depan di paha kirinya saat laga Real Sociedad – Deportivo Alavés. Dia telah memulai pengobatan melalui terapi fisik. Dalam beberapa jam ke depan ia akan melakukan perjalanan bergabung dengan timnas Jepang, di mana ia akan terus dirawat,” tulis Real Sociedad.

Baca Juga:

Laga Kontra Timnas Indonesia Kunci bagi Vietnam untuk Lolos

Arkhan Fikri dan Adam Alis Tetap Diboyong Shin Tae-yong ke Qatar

Takefusa Kubo sebelumnya juga sempat disebut-sebut mengalami patah tulang rusuk. Itu menyusul pelanggaran keras Ruben Alcaraz kepada Kubo dalam laga LaLiga pekan ke-18 Kamis (21/12). Klub Kubo yakni Real Sociedad dijamu Cadiz, yang berakhir imbang tanpa gol.

Selain Kubo, keikutsertaan Kaoru Mitoma juga dipertanyakan. Mitoma mendapat cedera ankle saat Brighton & Hove Albion diimbangi 1-1 Crystal Palace.

Meski begitu, namanya tetap dimasukan pelatih Timnas Jepang Hajime Moriyasu. Keputusan ini mengejutkan pelatih Brighton & Hove Albion Roberto De Zerbi, mengingat sang pemain butuh waktu 4-6 minggu pemulihan.

Takefusa Kubo Jepang Piala Asia 2023 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Bagikan