Rio Haryanto Kembali ke Lintasan Balap Coba Mobil Audi A4 DTM R14

Lama tak terdengar kabarnya, diam-diam Rio Haryanto kembali ke lintasan balap.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 11 September 2018
Rio Haryanto Kembali ke Lintasan Balap Coba Mobil Audi A4 DTM R14
Rio Haryanto bersama Indah Pennywati (Dokumentasi pribadi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Lama tak terdengar kabarnya, diam-diam Rio Haryanto kembali ke lintasan balap. Melihat akun Instagram miliknya, pembalap asal Solo itu diketahui sedang berada di Sirkuit Internasional Shanghai, Cina, Selasa (), 11 September.

Dia diketahui menjajal mobil untuk ajang Audi R8 LMS GT4. Mobil ini dapat ditemui di beberapa kejuaraan yang menyertakan kelas GT4. Dalam beberapa foto, tampak Rio melakukan seat fitting di atas mobil Audi A4 DTM R14 plus 2009.

Mobil ini diketahui memiliki mesin 10 silinder (V8) kapasitas 5.200 cc. Dengan sistem penggerak roda belakang, mobil ini dapat menyemburkan tenaga 495 dk (daya kuda).

"Sangat menyenangkan hari ini," tulis Rio di Instastory sembari menyertakan setir mobil yang terletak di sebelah kiri.

Untuk diketahui, sudah ada dua pembalap asal Indonesia mengikuti Audi Sport R8 LMS Cup 2018. Keduanya adalah Andrew Haryanto dan Anderson Tanoto. Andrew kini bahkan berada di puncak klasemen sementara kelas GT3. Sedangkan Anderson memimpin klasemen kategori GT4.

Adapun setelah berlaga di Formula 1 (F1) 2016, Rio memang sempat mencoba beberapa mobil ajang balap berbeda. Seperti Formula E dan Super Formula.

Apakah tes mobil ajang Audi Sport R8 LMS Cup ini sinyal Rio bakal segera kembali mengikuti ajang resmi? "Saya belum mengetahui secara pasti tes yang dilakukan Rio. Yang saya tahu, ia diajak Anderson Tanoto," jawab ibunda Rio, Indah Pennywati ketika dihubungi BolaSkor.com.

Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com

Breaking News Rio haryanto Pembalap Indonesia Audi Cina
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Bagikan