Rio Haryanto Kembali ke Lintasan Balap Coba Mobil Audi A4 DTM R14

Lama tak terdengar kabarnya, diam-diam Rio Haryanto kembali ke lintasan balap.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 11 September 2018
Rio Haryanto Kembali ke Lintasan Balap Coba Mobil Audi A4 DTM R14
Rio Haryanto bersama Indah Pennywati (Dokumentasi pribadi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Lama tak terdengar kabarnya, diam-diam Rio Haryanto kembali ke lintasan balap. Melihat akun Instagram miliknya, pembalap asal Solo itu diketahui sedang berada di Sirkuit Internasional Shanghai, Cina, Selasa (), 11 September.

Dia diketahui menjajal mobil untuk ajang Audi R8 LMS GT4. Mobil ini dapat ditemui di beberapa kejuaraan yang menyertakan kelas GT4. Dalam beberapa foto, tampak Rio melakukan seat fitting di atas mobil Audi A4 DTM R14 plus 2009.

Mobil ini diketahui memiliki mesin 10 silinder (V8) kapasitas 5.200 cc. Dengan sistem penggerak roda belakang, mobil ini dapat menyemburkan tenaga 495 dk (daya kuda).

"Sangat menyenangkan hari ini," tulis Rio di Instastory sembari menyertakan setir mobil yang terletak di sebelah kiri.

Untuk diketahui, sudah ada dua pembalap asal Indonesia mengikuti Audi Sport R8 LMS Cup 2018. Keduanya adalah Andrew Haryanto dan Anderson Tanoto. Andrew kini bahkan berada di puncak klasemen sementara kelas GT3. Sedangkan Anderson memimpin klasemen kategori GT4.

Adapun setelah berlaga di Formula 1 (F1) 2016, Rio memang sempat mencoba beberapa mobil ajang balap berbeda. Seperti Formula E dan Super Formula.

Apakah tes mobil ajang Audi Sport R8 LMS Cup ini sinyal Rio bakal segera kembali mengikuti ajang resmi? "Saya belum mengetahui secara pasti tes yang dilakukan Rio. Yang saya tahu, ia diajak Anderson Tanoto," jawab ibunda Rio, Indah Pennywati ketika dihubungi BolaSkor.com.

Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com

Breaking News Rio haryanto Pembalap Indonesia Audi Cina
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Spanyol
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Xabi Alonso menyampaikan pesan emosional usai berpisah dengan Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu mengungkap rasa hormat, terima kasih, dan kebanggaannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Inggris
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Michael Carrick dikabarkan telah meneken kontrak sebagai manajer anyar Manchester United. Fabrizio Romano disebut melaporkan kesepakatan hingga akhir musim.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Timnas
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Asisten pelatih Timnas Indonesia, Cesar Meylan, menilai potensi Skuad Garuda mirip Kanada sebelum lolos Piala Dunia 2022. Ini alasan keyakinannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Spanyol
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Karier pelatih di Real Madrid tak selalu panjang. Dari Camacho hingga Benítez, kini Xabi Alonso masuk daftar pelatih dengan masa jabatan tersingkat di Los Blancos.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Bagikan