Ricky Kambuaya Waspadai Set Piece Singapura
BolaSkor.com - Timnas Indonesia akan menghadapi Singapura, pada Laga semifinal kedua Piala AFF 2020 di National Stadium, Sabtu (25/12) malam WIB. Sebelumnya, kedua tim bermain imbang 1-1.
Kedua tim membutuhkan kemenangan untuk lolos ke final. Pasalnya, tidak ada regulasi keuntungan gol tandang pada Piala AFF 2020, karena digelar terpusat di Singapura akibat pandemi COVID-19.
Gelandang Timnas Indonesia, Ricky Kambuaya, mengungkapkan hal yang harus diwaspadai Skuat Garuda dari Singapura.
Baca Juga:
Ricky Kambuaya Ingin Beri Kado Natal Berupa Kemenangan Timnas
6 Pemain Timnas Indonesia yang Dapat Perhatian Lebih dari Pelatih Singapura
"Tentunya saya dan teman-teman sudah lebih siap. Kemarin ada kekurangan sudah dievaluasi. Kami optimistis (menang)," kata Ricky Kambuaya.
"Yang kita Waspadai dari Singapura, tinggi badan pemain, dan bola set piece. Saya sendiri sudah siap dan optimistis untuk pertandingan. Saya lihat teman-teman juga sudah siap," tambah pemain asal Persebaya Surabaya tersebut.
Tengku Sufiyanto
17.870
Berita Terkait
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia