Ribuan Bobotoh Geruduk Graha Persib, Ini Tuntutannya

Ribuan Bobotoh kembali geruduk Graha Persib yang berada di Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Rabu (28/9).
Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 29 September 2022
Ribuan Bobotoh Geruduk Graha Persib, Ini Tuntutannya
Ribuan Bobotoh demo ke Graha Persib (Bolaskor.com/Gigi Gaga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ribuan Bobotoh kembali geruduk Graha Persib yang berada di Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Rabu (28/9). Kali ini, mereka meminta agar manajemen Persib mempermudah penjualan tiket laga kandang Maung Bandung.

Perdana Menteri Viking Persib Club (VPC), Yudi Baduy selaku perwakilan Bobotoh mengatakan bahwa hanya satu tuntutan yang dilayangkan. Yakni agar tiket laga kandang Persib dipermudah, terutama untuk komunitas.

"Seperti yang sudah-sudah, di kolektif kan saja tiket untuk komunitas," ujar Yudi Baduy di sela-sela aksi.

Baca Juga:

Pemain Persib Diminta Jangan Kurang Tidur Jelang Lawan Persija

Samsul Arif Akui Persis Solo Selalu Kesetanan Lawan Klub Papan Atas

Yudi Baduy memastikan saat ini penjualan tiket laga kandang Persib di Liga 1 2022/2023 cukup sulit didapatkan para Bobotoh. Tidak hanya harus membeli secara online, namun harus ditukar etiket tersebut dengan tiket gelang pada hari H pertandingan.

"Kami mendapatkan kendala ketika komunitas ini harus mengambil tiket one on one. Artinya kalau rombongan kami yang datang satu bus, dua bus, itu harus ambil satu-satu dan tentunya akan membuat antrian. Kebayang kalau dari yang luar kota, bagaimana."

"Itu tentunya menjadi kendala. Apalagi tempat penukarannya dibuka saat hari H. Dari jam 7 sampai jam 2. Tentu waktunya tidak keburu," bebernya.

Terbukti, lanjutnya, selama ini laga kandang Persib di Liga 1 2022/2023 cukup sepi. Ini membuktikan bahwa Bobotoh mengalami kendala untuk bisa mendapatkan tiket tersebut.

"Jadi tuntutannya hanya satu itu. Khusus buat komunitas, sistem distribusinya kolektif, itu saja," tegasnya.

Sayangnya keinginan Bobotoh untuk menyampaikan aspirasinya itu tidak terpenuhi. Pasalnya, tidak ada perwakilan manajemen Persib yang mau menemui massa.

Bahkan aksi tersebut sempat rusuh. Beberapa di antaranya melakukan pelemparan batu ke arah Graha Persib. Beruntung tidak ada yang menjadi korban lantaran pihak kepolisian dengan sigap membuat barikade.

Tepat pada pukul 18.00 WIB, ribuan Bobotoh mulai membubarkan diri secara kondusif. Kabarnya, pihak kepolisian akan menggelar mediasi antara Bobotoh dengan perwakilan manajemen Persib di Mapolda Jabar, Kamis (29/9). (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Bobotoh Viking Persib Persib Bandung Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Persib Bandung vs Persija Jakarta berlangsung di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Liga Indonesia
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Beckham Putra Nugraha dan Teja Paku Alam juga belum mendapat kepastian apa bisa diturunkan atau tidak.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Liga Indonesia
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Pertemuan pertama Persib dengan Persija musim ini akan berlangsung akhir pekan nanti. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Liga Indonesia
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Wasit asal Korea Selatan, Ko Hyung-jin, mendapatkan tugas memimpin laga panas Persib Bandung vs Persija Jakarta akhir pekan ini.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Liga Indonesia
Dua 'Macan' Muda Antusias dan Termotivasi Jelang Duel Persib vs Persija di Bandung
Arlyansyah Abdulmanan dan Aditya Warman, dua pemain muda Persija, bicara soal duel kontra Persib Bandung akhir pekan ini.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Dua 'Macan' Muda Antusias dan Termotivasi Jelang Duel Persib vs Persija di Bandung
Liga Indonesia
Penentu Juara Paruh Musim, Ketum Jakmania Minta Pemain Persija Jadi Macan Lawan Persib
Duel itu akan terjadi di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (11/1) pukul 15.30 WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Penentu Juara Paruh Musim, Ketum Jakmania Minta Pemain Persija Jadi Macan Lawan Persib
Liga Indonesia
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Partai akbar itu akan terjadi pada Minggu (11/1) pukul 15.30 WIB di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Liga Indonesia
26 Ribu Lembar Tiket Laga Persib vs Persija Terjual Habis
Padahal harga tiket Persib Bandung vs Persija Jakarta sempat naik.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 06 Januari 2026
26 Ribu Lembar Tiket Laga Persib vs Persija Terjual Habis
Liga Indonesia
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Persib Bandung ditahan imbang Persik Kediri 1-1 di Stadion Brawijaya, Senin (5/1).
Tengku Sufiyanto - Selasa, 06 Januari 2026
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Bagikan