Serie A
Revolusi Lini Depan AC Milan Dimulai, Gabriel Jesus Masuk Radar
BolaSkor.com - AC Milan dikabarkan mendapatkan kesempatan untuk merekrut striker Arsenal, Gabriel Jesus, pada jendela transfer mendatang.
Manajemen AC Milan terus melakukan evaluasi untuk mencari titik lemah pada musim ini.
Satu di antara yang sangat terlihat adalah soal ketajaman para pemain depan Milan yang jauh dari harapan.
Baca Juga:
AC Milan Gigit Jari, Thiago Silva Pilih Gabung FC Porto
Ungkap Fakta, Theo Hernandez Akui Diusir AC Milan
Semakin Dekat, AC Milan Rampungkan Transfer Niclas Fullkrug dari West Ham United
View this post on Instagram
Pertama, Christopher Nkunku yang bergabung dari Chelsea masih belum menunjukkan tajinya.
Striker 28 tahun itu belum pernah mendulang gol di Serie A.
Sementara itu, Santiago Gimenez punya masalah berbeda. Selain belum produktif, ia juga sering mengalami cedera.
AC Milan Cari Striker Baru
Oleh karena itu, Milan ingin merekrut striker baru pada jendela transfer musim dingin 2026.
Satu di antara nama yang dikaitkan dengan Milan adalah Gabriel Jesus.
Kabar itu datang dari Gianluigi Longari. Ia meyakini perwakilan Gabriel Jesus telah menawarkan kliennya kepada Milan.
Saat ini, pihak Milan masih melakukan diskusi internal sembari memonitor kondisi kesehatan pemain asal Brasil itu yang belakangan ini sering mengalami cedera.
Sejauh musim ini bergulir, mantan striker Manchester City itu baru tampil dua kali di Premier League tanpa mengemas gol.
Negosiasi lanjutan antara kedua kubu akan dilakukan setelah Natal.
Target Lainnya di Posisi Striker
Johan Kristiandi
18.137
Berita Terkait
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Fiorentina di Zona Degradasi, AC Milan Pantang Anggap Remeh La Viola
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Punya Mental Juara, Adrien Rabiot Ingatkan AC Milan soal Perburuan Scudetto
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim