Resmi Diluncurkan, Begini Makna Jersey Rans Cilegon FC

Rans Cilegon FC meluncurkan jersey untuk Liga 2 2021.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 20 September 2021
Resmi Diluncurkan, Begini Makna Jersey Rans Cilegon FC
Jersey Rans Cilegon FC. (Tanggapan Layar Youtube Rans Entertaiment)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kompetisi Liga 2 2021 rencananya akan dilangsungkan pada 26 September 2021 mendatang. Seluruh tim sudah memasuki persiapan akhir untuk memasuki Liga 2 2021, salah satunya adalah Rans Cilegon FC.

Salah satu persiapan akhir yang dilakukan oleh Rans Cilegon FC adalah dengan meluncurkan jersey untuk musim 2021. Perkenalan jersey ini dilakukan secara virtual pada Senin (20/9).

Launching jersey yang dilakukan oleh Rans Cilegon FC, bertemakan Jersey for Everyone. Chairman Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad berharap jersey ini bisa dapat diterima dengan baik, dan masuk ke dalam semua segmentasi masyarakat.

Baca Juga:

Rans Cilegon FC Prediksi Persaingan di Grup B Akan Berat

Rans Cilegon FC Akan Lawan Fenerbahce saat TC di Turkiv

"Filosofi yang kita punya itu adalah burung Phoenix. Kenapa Phoenix, karena dia bisa hidup bertahun-tahun bahkan beribu tahun, ketika dia membakar dirinya dia bisa hidup lagi, jadi abadi," kata Raffi Ahmad dalam acara launching virtual, Senin (20/9).

"Untuk jersey Rans Cilegon FC sendiri, kita menggunakan bahan yang sangat nyaman. Pokoknya ini akan sangat nyaman untuk para pemain ketika dipakai nanti," tambah suami dari Nagita Slavina tersebut.

Pada gelaran Liga 2 2021, Rans Cilegon FC akan tergabung di Grup B bersama Dewa United FC, PSKC Cimahi, Perserang Serang, Badak Lampung FC, dan Persekat Tegal. Dewa United FC menjadi tuan rumah putaran pertama dengan menggunakan Stadion Madya, Senayan, Jakarta.

"Kita adalah tim yang baru yang ada di Liga 2, jadi mau lawan siapapun kita akan melakukan yang terbaik. Kita juga sudah melakukan TC agar anak-anak kompak yang kita ingin tunjukan di Liga 2 nanti adalah mental dari tim Rans itu sendiri," pungkas Raffi.

Liga 2 Breaking News Rans Cilegon Football Club Raffi Ahmad
Posts

4.870

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Bagikan