Resmi Dikenalkan Chelsea, Liam Delap Lapar Gelar dan Kesuksesan

Chelsea telah resmi mengenalkan Liam Delap sebagai rekrutan baru kedua di musim panas 2025. Delap menegaskan datang ke Chelsea untuk meraih trofi.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 05 Juni 2025
Resmi Dikenalkan Chelsea, Liam Delap Lapar Gelar dan Kesuksesan
Liam Delap (Laman Resmi Chelsea)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Chelsea arahan Enzo Maresca telah resmi mengenalkan rekrutan anyar kedua pada bursa transfer musim panas 2025 setelah Dario Essugo. Pemain yang dimaksud adalah striker berusia 21 tahun, Liam Delap, yang direkrut dari Ipswich Town senilai 30 juta poundsterling.

"Chelsea dengan gembira mengumumkan transfer Liam Delap dari Ipswich Town, dengan sang striker menandatangani kontrak hingga 2031 (kontrak enam tahun)," demikian pernyataan resmi dari Chelsea.

Delap menambah ketat persaingan di lini depan Chelsea yang saat ini memiliki Nicolas Jackson, Joao Felix, Christopher Nkunku, Marc Guiu, dan Tyrique George. Dua nama di antaranya, Felix dan Nkunku, disinyalir masuk daftar jual Chelsea pada musim panas ini.

Baca Juga:

Dario Essugo, Rekrutan Pertama Chelsea Pemecah Rekor Luis Figo

Belum Teken Kontrak Baru dengan AC Milan, Mike Maignan Didekati Chelsea

Tak Sepakat soal Gaji, Chelsea Bayar Uang Penalti dan Kembalikan Jadon Sancho ke Manchester United

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Delap, penyerang timnas Inggris U-21, mencetak 12 gol pada Premier League 2024-2025 dan ada dalam daftar nominasi pemenang Pemain Muda Terbaik. Delap produk akademi Derby County dan Manchester City yang bergabung dengan Ipswich pada 2024, setelah sempat dipinjamkan ke Stoke City, Preston North End, dan Hull City.

Datang ke Chelsea untuk Meraih Trofi

Premier League Chelsea Liam Delap Bursa transfer Ipswich Town
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.753

Berita Terkait

Inggris
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Manchester United bertekad melanjutkan tren tidak terkalahkan saat menghadapi Tottenham di Tottenham Hotspur Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Jadwal
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Chelsea akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Premier League 2025-2026 di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Inggris
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Superkomputer Opta sudah memprediksi pemenang duel panas Tottenham vs Manchester United. Siapa yang lebih unggul? Hasilnya bikin fans terkejut!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Inggris
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Sebelum menyaksikan laga Totenham melawan Manchester United, berikut data dan fakta menarik yang perlu diketahui.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Wolverhampton Wanderers: Tim Tamu Buru Kemenangan Pertama
Pertandingan penuh tekanan akan tersaji di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) dini hari WIB ketika Chelsea menjamu Wolverhampton Wanderers.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Wolverhampton Wanderers: Tim Tamu Buru Kemenangan Pertama
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Minggu 9 November 2025
Simak link streaming Sunderland vs Arsenal pada pekan ke-11 Premier League 2025/2026. The Gunners sedang on fire dengan 10 kemenangan beruntun, namun Sunderland siap membuat kejutan besar. Cek jadwal siaran langsung dan link resminya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Minggu 9 November 2025
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Bagikan