Liga 1

Resmi, Dewa United FC Jamu Persik Kediri di Stadion Pakansari Bogor

Pertandingan tersebut akan digelar pada Kamis (17/10).
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Minggu, 13 Oktober 2024
Resmi, Dewa United FC Jamu Persik Kediri di Stadion Pakansari Bogor
Aksi Egy Maulana Vikri saat menghadapi Persebaya Surabaya. (Media Dewa United FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Teka-teki mengenai kandang Dewa United FC saat menjamu Persik Kediri pada pekan ketujuh Liga 1 2024/2025 akhirnya terjawab pada Minggu (13/10).

Melalui akun Instagram resmi klub, Dewa United FC mengumumkan bahwa Stadion Pakansari di Cibinong, Kabupaten Bogor, akan jadi venue pertandingan tersebut.

Sebelumnya, Dewa United FC sempat menggelar laga kandang di Stadion Kapten I Wayan Dipta (Bali) dan Stadion Si Jalak Harupat (Kabupaten Bandung).

Dewa United FC bermarkas di Bali saat menjamu Persib Bandung di pekan kedua (19/8) dan Madura United pada pekan keenam (21/9).

Baca Juga:

Uji Coba dengan Dewa United FC, Persija Jaga Atmosfer Kompetisi

Dewa United dan Evos Holy Konsisten Pertahankan Dominasi di Liga 1 Esports Nasional 2024

Evos Holy dan Dewa United Pertahankan Tren Kemenangan di Pekan Kedua Liga 1 Esports Nasional 2024

Adapun pertandingan kandang di Stadion Si Jalak Harupat adalah saat bertemu PSIS Semarang pada pekan keempat (11/9).

Dari tiga laga itu, Dewa United FC meraih satu kemenangan atas PSIS dan imbang kontra Persib serta Madura United.

"VENUE ANNOUNCEMENT. Stadion Pakansari, tempat bersejarah bagi Dewa United FC, akan menjadi venue laga kontra Persik Kediri hari Kamis, 17 Oktober 2024 mendatang," tulis keterangan resmi klub.

Seperti dijelaskan di atas, Stadion Pakansari bukan tempat asing bagi Dewa United FC. Banten Warrior promosi ke Liga 1 usai mengalahkan PSIM Yogyakarta 1-0 pada laga perebutan tempat ketiga Liga 2 2021 di stadion tersebut.

Musim ini, Stadion Pakansari yang baru selesai direnovasi itu juga menjadi kandang dari Persikabo 1973 yang berkompetisi di Liga 2.

Dewa United FC Persik kediri Stadion Pakansari Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.659

Berita Terkait

Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Timnas
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI memberikan kewenangan penuh kepada John Herdman dalam menentukan asisten pelatih lokal yang akan membantunya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Bandung bjb Tandamata menyambut laga perdana Proliga 2026 dengan kepercayaan diri tinggi. Tim kebanggaan Jawa Barat akan menghadapi Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Spanyol
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone menyadari potensi bahaya yang bisa dihadirkan Vinicius.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Basket
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Pelita Jaya Jakarta menggelar launching tim untuk menghadapi IBL 2026. Launching digelar pada Kamis (8/1) di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Inggris
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Liam Rosenior memahami apa yang diharapkan dari seorang pelatih Chelsea dan bersemangat menerima peran tersebut.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Lainnya
Presiden Prabowo Berikan Bonus SEA Games 2025, Total Rp465 Miliar Langsung Ditransfer ke Atlet
Total sebesar Rp465.250.000.000 diberikan oleh pemerintah kepada para atlet Tim Indonesia di SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Presiden Prabowo Berikan Bonus SEA Games 2025, Total Rp465 Miliar Langsung Ditransfer ke Atlet
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Beckham Putra Nugraha dan Teja Paku Alam juga belum mendapat kepastian apa bisa diturunkan atau tidak.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Bagikan