Resmi Berbaju Persib Lagi, Zulham Zamrun Beberkan Alasan dan Bicara soal Ekspektasi Tinggi Bobotoh

Zulham Zamrun dikontrak Persib satu musim.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 04 Februari 2020
Resmi Berbaju Persib Lagi, Zulham Zamrun Beberkan Alasan dan Bicara soal Ekspektasi Tinggi Bobotoh
Zulham Zamrun. (persib.co.id)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Winger Zulham Zamrun kembali bergabung ke Persib Bandung. Ia datang setelah mendapatkan kontrak satu musim dari manajemen Maung Bandung.

Zulham Zamrum dalam status bebas sebelum resmi diperkenalkan Persib Bandung, Selasa (4/2). Ia sebelumnya tak melanjutkan kerja sama dengan PSM Makassar.

Zulham Zamrun sudah tidak asing bagi Persib dan suporternya. Ia pernah membela panji Maung Bandung sekaligus mengantarkan menjadi juara Piala Presiden 2015.

Baca Juga:

Ada Progam Vaksin, Geoffrey Castillion Sangat Kagum dengan Persib Bandung

Geoffrey Castillion Tinggal Bahas dan Teken Kontrak di Persib Bandung

"Alasan saya kembali ke PERSIB, pertama, kerinduan saya terhadap Persib, dan bobotoh. Kedua, bertemu dengan mantan pelatih saya selama tiga tahun bersama di PSM (Makassar) dan ingin kembali lagi bekerja sama dengan beliau," kata Zulham Zamrun di laman Persib.

Zulham Zamrun berharap bisa menuai sukses di bawah araha Robert Rene Alberts. "Apalagi tiga tahun kemarin di PSM Makassar kita bersama-sama berada di posisi runner-up. Insya Allah di sini kita bisa bersama-sama memberikan yang terbaik untuk Persib," jelasnya.

Terkait ekspektasi tinggi suporter, Zulham Zamrun mengaku siap menampilkan yang terbaik. " Memenuhi ekspektasi bobotoh, saya juga siap menerima tantangan itu. Saya tahu situasi di Persib, saya tahu situasi bobotoh dengan klub kebanggaannya mereka. Jadi segala sesuatu keputusan yang sudah saya ambil untuk datang ke sini karena saya sudah siap," terang Zulham Zamrun.

Persib Bandung Zulham Zamrun Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Timnas
Legenda Persib Nilai Bojan Hodak Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Bojan Hodak sudah terbukti secara prestasi dengan membawa Persib Bandung juara dua musim beruntun.
Rizqi Ariandi - Kamis, 30 Oktober 2025
Legenda Persib Nilai Bojan Hodak Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Bojan Hodak Angkat Bicara soal Saddil Ramdani yang Marah karena Diganti
Saddil Ramdani marah usai diganti cepat pada laga Persib vs Persis. Bojan Hodak akhirnya jelaskan alasan di balik keputusan taktis tersebut.
Johan Kristiandi - Selasa, 28 Oktober 2025
Bojan Hodak Angkat Bicara soal Saddil Ramdani yang Marah karena Diganti
Liga Indonesia
Persib Bandung Tumbangkan Persis Solo 2-0, Bojan Hodak Tetap Murka kepada Wasit
Bojan Hodak tetap murka meski Persib Bandung kalahkan Persis Solo 2-0 di Stadion GBLA. Pelatih asal Kroasia itu layangkan surat keberatan ke wasit.
Johan Kristiandi - Selasa, 28 Oktober 2025
Persib Bandung Tumbangkan Persis Solo 2-0, Bojan Hodak Tetap Murka kepada Wasit
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Raih 3 Poin Usai Bungkam Persis di GBLA
Maung Bandung berhasil mengalahkan Persis Solo 2-0 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Senin (27/10) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 27 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Raih 3 Poin Usai Bungkam Persis di GBLA
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persis Solo Senin 27 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persib menghadapi Persis Solo, pada laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Senin (27/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 27 Oktober 2025
Link Streaming Persib Bandung vs Persis Solo Senin 27 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persis Solo Senin 27 Oktober 2025
Persib menghadapi Persis Solo, pada laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Senin (27/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 27 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persis Solo Senin 27 Oktober 2025
Liga Indonesia
Kelelahan, Bojan Hodak Rotasi Pemain Persib saat Hadapi Persis Solo
Persib Bandung akan menghadapi Persis Solo. Pertandingan lanjutan Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Bandung, Senin (27/10).
Tengku Sufiyanto - Senin, 27 Oktober 2025
Kelelahan, Bojan Hodak Rotasi Pemain Persib saat Hadapi Persis Solo
Timnas
Harapan Beckham Putra soal Pelatih Baru Timnas Indonesia
Pemain dengan nomor punggung 7, baik di Persib Bandung maupun di Timnas Indonesia pun tak terlalu mempermasalahkan soal negara asal dari pelatih baru nanti.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 26 Oktober 2025
Harapan Beckham Putra soal Pelatih Baru Timnas Indonesia
Timnas
Eliano Reijnders Anggap Kans Persib Lolos dari Grup AFC Champions League Two Masih Belum Aman
Dari tiga laga yang telah dijalani, Persib Bandung mengantongi 7 poin.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Eliano Reijnders Anggap Kans Persib Lolos dari Grup AFC Champions League Two Masih Belum Aman
Timnas
Beckham Putra Tetap Buka Komen Instagram Pribadinya meski Menerima Hujatan Setelah Membela Timnas Indonesia
Banyak yang beranggapan bahwa Beckham bermain buruk saat Timnas Indonesia dikalahkan Arab Saudi di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Beckham Putra Tetap Buka Komen Instagram Pribadinya meski Menerima Hujatan Setelah Membela Timnas Indonesia
Bagikan