Rendy Juliansyah, Beckham, dan Jack Brown Tak Lolos Seleksi Timnas Indonesia U-19

Beckham Putra gagal lolos karena cedera hamstring, Rendy Juliansyah dan Jack Brown kalah bersaing.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 17 Januari 2020
Rendy Juliansyah, Beckham, dan Jack Brown Tak Lolos Seleksi Timnas Indonesia U-19
Seleksi tahap pertama Timnas Indonesia U-19. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Seleksi tahap pertama Timnas Indonesia U-19/U-20 baru saja selesai, Jumat (17/1). Seleksi ini dimulai sejak 13 Januari kemarin di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat.

Ada 53 pemain yang ikut serta dari 59 penggawa. 6 pemain sisanya masih mengikuti progam Garuda Select II di Italia. Shin Tae-yong akan memantaunya secara langsung.

Shin Tae-yong dan jajaran staf kepelatihan Timnas Indonesia U-19 akan mengumumkan 28 nama pemain yang lolos seleksi tahap pertama. Nantinya, 28 pemain tersebut akan mengikuti pemusatan latihan (TC) di Thailand, 20 Januari mendatang. Sejumlah agenda uji coba direncanakan untuk Timnas Indonesia U-19 di Negeri Gajah Putih.

Baca Juga:

Shin Tae-yong Sebut Kemampuan Pemain Timnas Indonesia U-19 Bagus, tetapi Fisik Memble

Klub-klub Korea Selatan yang Berpotensi Jadi Lawan Timnas Indonesia U-19 di Thailand

Sebelum pengumuman, beberapa penggawa Timnas Indonesia U-19 sudah diketahui mana yang lolos seleksi dan tidak. Beckham Putra Nugraha gagal lolos karena cedera hamstring. Sementara itu, Rendy Juliansyah dan Jack Brown juga gagal lolos lantaran kalah bersaing.

"Saya tidak masuk. Ada masalah cedera hamstring," kata Beckham.

"Saya tidak lolos juga. Ini sudah keputusan. Jack juga tak lolos," tambah Rendy.

Sementara itu, dua penggawa sudah diketahui lolos dari tahap seleksi pertama Timnas Indonesia U-19.

"Alhamdulillah lolos. Tapi, ini mau pulang dulu nanti Minggu ke sini lagi. Hamsa Lestaluhu lolos," kata Sutan Zico.

Timnas Indonesia U-19 Timnas indonesia u-20 Beckham Putra Nugraha Rendy Juliansyah Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.881

Berita Terkait

Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Portsmouth vs Arsenal di Piala FA. Duel seru di Fratton Park siap digelar malam ini. Jangan sampai ketinggalan laga The Gunners!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Sosok
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Cesar Meylan menjadi pelatih fisik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Arsenal akan melakoni laga tandang melawan Portsmouth pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 di Fratton Park.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Inggris
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Pada debut Liam Rosenior sebagai pelatih Chelsea meraih kemenangan 5-1 melawan Charlton di pertandingan putaran ketiga Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Inggris
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Antoine Semenyo memulai lembaran barunya di Manchester City dengan menjadi pemain terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Bagikan