Rekrut Tiga Pemain Barcelona di Tahun 2018, Everton Kini Bidik Malcom

Everton kembali tertarik merekrut pemain dari Barcelona.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 03 Januari 2019
Rekrut Tiga Pemain Barcelona di Tahun 2018, Everton Kini Bidik Malcom
Malcom (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Everton tampak puas menjadi pelanggan pemain-pemain Barcelona. Tahun lalu, di bursa transfer musim panas, Everton merekrut tiga pemain sekaligus dari Barcelona, yakni: Lucas Digne, Andre Gomes, dan Yerry Mina.

Dua nama terakhir dipinjam hingga akhir musim, sementara Digne ditransfer dengan banderol 18 juta poundsterling dan kontrak berdurasi lima tahun. Digne jadi suksesor ideal bagi bek kiri Everton, Leighton Baines.

Di bawah asuhan Marco Silva di musim 2018-19, ketiga pemain itu mendapat tempat bermain reguler dalam skuat Everton, hal yang tidak dirasakan mereka ketika membela Barcelona.

Tidak puas dengan kehadiran Digne, Mina, dan Gomes, Everton kabarnya ingin kembali belanja pemain di 'toko' Barcelona. Kali ini, menurut Dailymail, Everton tertarik mendatangkan penyerang sayap asal Brasil, Malcom.

Baca Juga:

Barcelona Lewati Pergantian Tahun Tanpa Para Bintang Asal Amerika Selatan

Rekor Buruk Barcelona Tiap Kali Mengawali Tahun yang Baru

Barcelona, PSG dan Liverpool Berebut Pemain Gratisan

Malcom mendribel bola saat melawan Tottenham Hotspur

Pemain berusia 21 tahun dibeli Barcelona dari Girondins Bordeaux di musim panas lalu seharga 45,5 juta poundsterling. Perjalanan karier Malcom di skuat asuhan Ernesto Valverde sejauh ini tidak berjalan mulus.

Malcom jarang bermain dan kesulitan menggeser Lionel Messi, Ousmane Dembele, dan Philippe Coutinho, yang biasa bermain di sisi sayap permainan. Everton coba memanfaatkan situasinya itu untuk memboyongnya ke Goodison Park.

Everton bisa meminjamnya hingga akhir musim atau membelinya permanen. Sang pemain, menurut Marca, tidak ingin hengkang. Namun, situasi itu bisa berubah 180 derajat jika Malcom jarang bermain.

Jika Malcom jarang bermain, maka kecil juga kemungkinannya membela timnas Brasil arahan Tite untuk Copa America 2019. Pergi ke Everton bisa jadi opsi. Apalagi, di sana dia akan dibantu Richarlison, Bernard, dua pemain asal Brasil untuk mempermudah proses adaptasi.

Bermain di sisi sayap (biasanya kanan), Malcom memiliki kaki kidal, kecepatan berakselerasi, dan kemampuan mengeksekusi peluang menjadi gol - permainannya seperti Douglas Costa. Tiga musim membela Bordeaux, Malcom mencetak 23 gol dari 96 penampilan di seluruh kompetisi.

Breaking News Bursa transfer Malcom Barcelona Everton Lucas Digne Yerry Mina Andre Gomes
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.295

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Manchester City akhirnya kembali ke jalur kemenangan usai menundukkan Wolves 2-0 di Etihad Stadium. Hasil ini membuat The Citizens memangkas jarak dengan Arsenal di puncak klasemen Premier League. Simak laporan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Villarreal vs Real Madrid LaLiga 2025/2026 dini hari ini. Madrid wajib waspada, The Yellow Submarine siap bikin kejutan!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
Arsenal menjamu Manchester United di Emirates Stadium pada pekan ke-23 Premier League 2025/2026. Simak 7 fakta menarik, rekor kandang Gunners, hingga peluang MU mencuri poin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
Ragam
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Manchester United tak diunggulkan, tapi punya peluang bikin kejutan di kandang Arsenal. Simak tiga alasan Setan Merah berpotensi mencuri kemenangan di Emirates Stadium!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Liverpool bertandang ke markas Bournemouth pada lanjutan Premier League 2025/2026. Cek jadwal siaran langsung, link streaming resmi, dan prediksi laga panas dini hari WIB!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Italia
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
AC Milan masih ngotot mengejar Jean-Philippe Mateta meski Crystal Palace ogah melepas. Juventus ikut masuk radar dan siap menikung Rossoneri di bursa transfer!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
Spanyol
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Real Madrid masih lebih dominan menurut superkomputer Opta saat bertandang ke markas Villarreal. Simak peluang menang, statistik, dan potensi hasil laga panas LaLiga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Liverpool dijagokan superkomputer Opta, namun Bournemouth bisa memberi kejutan di Vitality Stadium. Simak prediksi skor, peluang menang, dan analisis laga Bournemouth vs Liverpool di Premier League.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Spanyol
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa bersiap menjalani laga sulit saat melawat ke markas Villarreal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Manchester City dijagokan superkomputer Opta saat menjamu Wolves di Etihad. Peluang menang The Citizens sangat besar! Simak prediksi skor, statistik, dan potensi hasil laga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Bagikan