Rekor Sempurna The Reds saat Boxing Day, 5 Fakta Menarik Liverpool Vs Swansea

Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 26 Desember 2017
Rekor Sempurna The Reds saat Boxing Day, 5 Fakta Menarik Liverpool Vs Swansea
Liverpool akan menjamu Swnsea City di Anfield pada pekan ke-20 Premier League. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool menjamu penghuni dasar klasemen, Swansea pada laga pekan ke-20, Rabu (27/12/17) dini hari WIB di Stadion Anfield. Di atas kertas Liverpool tak akan kesulitan memetik tiga poin pada laga nanti.

Musim lalu, Liverpool ditaklukkan Swansea 2-3 di Anfield. Namun secara keseluruhan Liverpool memiliki catatan apik menghadapi The Swans. Selain itu Liverpool punya rekor bagus saat bermain pada Boxing Day di kandang.

Berikut 5 fakta menarik partai Liverpool melawa Swansea.

1. Swansea memenangi dua dari tiga laga terakhir melawan Liverpool. Kemenangan 3-2 di Anfield musim lalu merupakan yang pertama dalam 16 kunjungan.

2. Dari sembilan pertemuan terakhir kedua tim, total tercipta 35 gol, 22 untuk Liverpool, 13 dibuat Swansea.

3. Liverpool tak pernah kalah dalam 10 laga Premier League. The Reds tak terkalahkan dalam 13 laga terakhir di semua kompetisi (8 menang, 5 imbang)

4. Liverpool tak pernah kalah di kandang pada laga Boxing Day sejak 1986. Sejak saat itu 10 kali Liverpool tampil di kandang pada Boxing Day dengan catatan tujuh kemenangan dan tiga imbang.

5. Mohamed Salah sudah mencetak 15 gol di Premier League musim ini. Sebelumnya hanya ada dua pemain yang bisa menembus 15 gol sebelum Natal, Robbie Fowler (15 gol pada 1994-95 dan 16 pada 1995-96) dan Luis Suarez (19 gol di musim 2013-14).

Liverpool Swansea Premier League Fakta menarik
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.537

Berita Terkait

Inggris
Andy Robertson Santai dengan Nasib Masa Depannya di Liverpool
Kontrak Andy Robertson habis di Liverpool pada 2026, tetapi sang pemain santai dengan situasi tersebut.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Andy Robertson Santai dengan Nasib Masa Depannya di Liverpool
Sosok
Lima Laga Pertama dengan Manchester United: Membandingkan Senne Lammens dengan Andre Onana dan David De Gea
Senne Lammens sejauh ini menjadi pembelian sukses Manchester United bersama dengan Matheus Cunha dan Bryan Mbeumo.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Lima Laga Pertama dengan Manchester United: Membandingkan Senne Lammens dengan Andre Onana dan David De Gea
Inggris
Rahasiakan Kondisi Cedera Benjamin Sesko, Manchester United Dikecam Pelatih Timnas Slovenia
Benjamin Sesko cedera kala Manchester United imbang 2-2 lawan Tottenham Hotspur di Premier League hingga ia absen memperkuat timnas Slovenia.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Rahasiakan Kondisi Cedera Benjamin Sesko, Manchester United Dikecam Pelatih Timnas Slovenia
Inggris
Terus Dikritik, Liverpool Kian Memperumit Situasi Florian Wirtz
Florian Wirtz kian dikritik dan disorot karena tak jua berkontribusi dari 11 laga Premier League.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Terus Dikritik, Liverpool Kian Memperumit Situasi Florian Wirtz
Inggris
Manchester City Kembali dalam Perburuan Titel Premier League, Arsenal Keringat Dingin
Manchester City mengirim pesan nyata kepada Arsenal dalam perburuan titel Premier League usai menang 3-0 atas Liverpool.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Manchester City Kembali dalam Perburuan Titel Premier League, Arsenal Keringat Dingin
Ragam
5 Rekor Tim dengan Pertahanan Terbaik dalam Sejarah Premier League
Klub-klub dalam sejarah Premier League yang mencatatkan rekor pertahanan terbaik, Chelsea dua kali masuk ke dalam daftar.
Arief Hadi - Senin, 10 November 2025
5 Rekor Tim dengan Pertahanan Terbaik dalam Sejarah Premier League
Inggris
Capai 1.000 Pertandingan, Daya Magis Pep Guardiola Tidak Lekang oleh Waktu
Tidak ada tempat yang lebih diinginkan Pep Guardiola untuk menjalani pertandingan ke-1.000 dalam karier kepelatihannya selain di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Capai 1.000 Pertandingan, Daya Magis Pep Guardiola Tidak Lekang oleh Waktu
Inggris
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Liverpool merosot ke posisi kedelapan klasemen Premier League setelah 11 pertandingan, tertinggal delapan poin dari Arsenal di puncak.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Spanyol
Setelah Ibrahima Konate, Kini Real Madrid Coba Goda Pemain Liverpool Lain
Real Madrid kembali dikabarkan membidik pemain yang memperkuat Liverpool.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Setelah Ibrahima Konate, Kini Real Madrid Coba Goda Pemain Liverpool Lain
Inggris
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Hingga pekan ke-11, Sunderland masih bertahan di empat besar klasemen sementara Premier League.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Bagikan