Serie A
Rekap Bursa Transfer Serie A: Klub Papan Atas Beraksi di Hari Penutupan
BolaSkor.com - Klub-klub Serie A menutup bursa transfer musim panas dengan agresif mendatangkan pemain.
AC Milan, Inter Milan, Juventus, dan Napoli sukses mendatangkan para pemain bidikan mereka pada hari terakhir bursa transfer musim panas.
Milan mendapatkan gelandang Adrien Rabiot yang didatangkan dari Marseille yang akan bereuni dengan pelatih Massimiliano Allegri.
Baca Juga:
Alasan di Balik Strategi Napoli Rekrut Pemain Premier League
Napoli Jadi Pemenang Perburuan Rasmus Hojlund dari Manchester United
Buka Musim dengan Kemenangan, Antonio Conte: Napoli Masih Beradaptasi
View this post on Instagram
Gagal menggaet Manuel Akanji dan Joe Gomez, Milan mendapatkan pemain muda Wolfsburg, David Odogu.
Akanji yang sempat disebut akan bergabung dengan Milan justru bergabung dengan Inter Milan.
Sang juara bertahan, Napoli sukses memulangkan Rasmus Hojlund dari Manchester United.
Juventus menutup bursa transfer dengan merekrut dua pemain Edon Zhegrova dari Lille dan Lois Openda dari Leipzig.
Daftar Transfer Pemain Serie A 2025-2026
Yusuf Abdillah
10.061
Berita Terkait
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Hasil Super League 2025/2026: Shayne Pattynama Debut, Persija Tempel Persib Usai Bungkam Persita
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Erick Thohir Ungkap Ajakan Uji Coba untuk Timnas Indonesia dari Negara Asia Timur
Ivan Perisic Sulit Digapai, Inter Milan Beralih ke Jebolan Akademi Arsenal
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A