Rebut Gelar Juara Indonesia Masters 2020, Anthony Tak Ingin Tunggal Putra Dipandang Sebelah Mata
BolaSkor.com - Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, mendapat kepercayaan diri berlebih selepas menjuarai Indonesia Masters 2020. Anthony tak ingin sektor tunggal putra dipandang sebelah mata.
Anthony keluar sebagai pemenang setelah sebut didapat Anthony setelah mengalahkan wakil Denmark, Anders Antonsen, dengan skor 17-21, 21-15, dan 21-9, di Istora Senayan, Minggu (19/1). Sebelumnya, Anthony sempat puasa gelar cukup lama.
Tak hanya Anthony, sektor tunggal putra memang kesulitan merebut gelar juara di beberapa turnamen.
Baca Juga:
Indonesia Masters 2020: Hanya Butuh Waktu 32 Menit buat Kevin/Marcus Kalahkan Hendra/Ahsan
Menangi Indonesia Masters 2020, Ratchanok Intanon Kembali Menang di Istora Senayan
“Gelar (Indonesia Masters 2020) ini sangat berharga, khususnya untuk saya sendiri dan juga sektor tunggal putra (PBSI),” ujar Anthony.
“Karena sebelum saya juara, kami sempat vakum gelar. Jadi, saya ingin buktikan saja bahwa tunggal putra itu bisa," sambungnya.
Sebelum Anthony menjuarai Indonesia Masters 2020, prestasi tunggal putra Tanah Air adalah menjuarai Australia Open 2019 lewat Jonatan Christie. Setelah itu, baik Anthony dan Jonatan kesulitan merebut podium tertinggi.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Pemain Brasil Terancam Jadi Korban Kedatangan Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija
Penilaian Mauricio Souza soal Debut Alaeddine dan Fajar bersama Persija Jakarta
Hasil Indonesia Masters 2026: 6 Wakil Indonesia Amankan Tempat di Semifinal
Hasil Serie A: Sempat Tertinggal Dua Gol, Inter Milan Hajar Pisa 6-2
Mills Jalin Kolaborasi Strategis dengan Shin Tae-yong Academy
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Kalahkan Madura United 2-0 di GBK