LaLiga
Real Madrid vs Barcelona: Dukung Lamine Yamal, Presiden Barca Ikut Panaskan Suhu Jelang El Clasico
BolaSkor.com - Suhu jelang laga El Clasico antara Real Madrid melawan Barcelona yang akan digelar di Santiago Bernabeu, Minggu (26/10) malam WIB, semakin panas.
Setelah sebelumnya komentar bintang muda Barcelona Lamine Yamal memancing kemarahan Real Madrid, kini giliran Presiden Barcelona Joan Laporta yang menyiram bensin ke atas api.
Sebelumnya, Lamine Yamal menuduh Real Madrid sebagai tim yang sering diuntungkan oleh keputusan wasit dan sering mengeluh.
Baca Juga:
Sudah Kembali Fit, Jude Bellingham Siap Habis-habisan di El Clasico
Penampakan 8 Bintang El Clasico Sewaktu Kecil
5 Legenda yang Pernah Bermain untuk Real Madrid dan Barcelona
View this post on Instagram
"Mereka (Madrid) suka merampok, mereka mengeluh, mereka melakukan sesuatu," ujar Yamal ketika itu dikutip dari ESPN.
Seperti dikabarkan Marca, komentar Yamal membuat para pemain Madrid geram.
Namun, para pemain Real Madrid menganggap kata-kata Yamal tersebut sebagai motivasi tambahan untuk El Clasico.
Para pemain Madrid menilai Yamal adalah rekan yang buruk dan tidak profesional, yang tidak menghormati sesama pemain.
Laporta Dukung Yamal
Yusuf Abdillah
9.576
Berita Terkait
Hasil Kualifikasi: Bantai Armenia 9-1, Portugal Rebut Tiket ke Piala Dunia 2026
Ibrahima Konate Bantah Ada Tawaran Kontrak Baru dari Liverpool
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Melempem di AC Milan, Santiago Gimenez Dibidik Dua Klub Premier League
Hasil MotoGP Valencia 2025: Marco Bezzecchi Tutup Musim dengan Kemenangan
Deinner Ordonez dan 3 Pemain Belia yang Sudah Diamankan Chelsea
Noni Madueke Ungkap Alasan Dirinya Bahagia bersama Arsenal
Harus Menang Besar, Italia Justru Diminta Waspadai Lini Serang Norwegia
Hadapi Albania, Thomas Tuchel Minta Pemain Inggris Hindari Kartu Merah
Robert Lewandowski Buka Suara tentang Masa Depannya di Barcelona