Piala Dunia Antarklub 2025
Real Madrid Vs Al Hilal: Alami Demam, Kylian Mbappe Terancam Absen
BolaSkor.com - Real Madrid akan memulai kiprah mereka di Piala Dunia Antarklub 2025 dengan menghadapi Al Hilal pada pertandingan pertama Grup H, di Hard Rock Stadium, Kamis (19/6) pukul 02.00 WIB.
Jelang laga ini Real Madrid mendapatkan kabar yang kurang menyenangkan terkait dengan penyerang andalan mereka Kylian Mbappe.
Penyerang asal Prancis itu dikabarkan diragukan tampil pada pertandingan melawan klub Arab Saudi Al Hilal, setelah absen latihan karena sakit.
Baca Juga:
Prediksi dan Statistik Real Madrid Vs Al Hilal: Ujian Perdana Dua Pelatih Baru
Jadwal Lengkap Pertandingan Real Madrid di Piala Dunia Antarklub 2025
View this post on Instagram
Klub mengatakan Mbappe menderita demam dan pelatih baru Madrid Xabi Alonso, menambahkan bahwa keputusan mengenai Mbappe akan diambil beberapa saat jelang laga.
"Kondisi Kylian sedikit membaik, tetapi dia belum sepenuhnya fit, jadi kami pikir sebaiknya dia tidak ikut latihan," ujar Alonso dikutip dari Reuters.
"Mari kita lihat bagaimana perkembangannya dan kami akan membuat keputusan di menit-menit terakhir."
Dilema Xabi Alonso
Yusuf Abdillah
10.056
Berita Terkait
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Kisah Sedih Raheem Sterling
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona