LaLiga

Real Madrid Ogah Berikan Gaji Setinggi Langit untuk Trent Alexander-Arnold

Real Madrid semakin dekat mengamankan jasa pemain belakang Liverpool, Trent Alexander-Arnold.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 26 Maret 2025
Real Madrid Ogah Berikan Gaji Setinggi Langit untuk Trent Alexander-Arnold
Trent Alexander-Arnold (Foto: Football-Espana)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid dikabarkan semakin dekat untuk mengamankan bek sayap Liverpool, Trent Alexander-Arnold, dengan status bebas transfer. Meski demikian, El Real tidak akan memberikan gaji setinggi langit untuk sang pemain.

Real Madrid menjadi tim terdepan dalam perburuan bek Liverpool, Trent Alexander-Arnold. Bahkan, pada bursa transfer Januari kemarin, Madrid dikabarkan telah mengajukan tawaran 20 juta euro kepada The Reds.

Baca Juga:

Abaikan Prinsip, Liverpool Diminta Legenda Perpanjang Kontrak Mohamed Salah

Persaingan Kiper Utama Liverpool, Giorgi Mamardashvili Siap Geser Alisson Becker

Alami Cedera Kepala, Alisson Becker Dikembalikan ke Liverpool

Meskipun ditolak Liverpool, bukan berarti Madrid mengambil langkah mundur. El Real justru berpeluang mendapatkan pemain asal Inggris itu dengan status bebas transfer pada akhir musim ini.

Kondisi itu tidak terlepas dari proses perpanjangan kontrak Trent Alexander-Arnold di Liverpool. Kendati kontraknya akan berakhir pada musim panas tahun ini, tetapi Alexander-Arnold belum juga meneken kontrak baru.

Trend
Trend Alexander-Arnold (x/LFC)

Kini, kabar teranyar dari Fabrizio Romano mengatakan Alexander-Arnold lebih condong pindah ke Real Madrid daripada bertahan di Liverpool.

Gaji Alexander-Arnold di Real Madrid

Lebih lanjut, Fabrizio memberikan informasi jika Madrid tidak akan memberikan gaji setinggi langit kepada Alexander-Arnold. Sebab, Madrid akan tetap berpedoman kepada kebijakan finansial klub.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

"Usulan gaji Real Madrid kepada Alexander-Arnold dipahami sebagai bagian dari kebijakan klub. Itu bukan gaji pemain bintang sebab merupakan bagian dari strategi Madrid," tulis Fabrizio di X.

Belakangan ini, Real Madrid memang kerap mendatangkan pemain dengan status bebas transfer. Antonio Rudiger, David Alaba, dan Kylian Mbappe adalah tiga di antaranya.

Real Madrid Liverpool Breaking News Trent Alexander-Arnold LaLiga
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.745

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Jadwal
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Pertandingan besar di liga-liga top Eropa akan terjadi di akhir pekan ini, termasuk dari pekan 11 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Bagikan