Real Madrid Kepincut Performa Arturo Vidal

BolaSkorBolaSkor - Jumat, 14 Februari 2014
Real Madrid Kepincut Performa Arturo Vidal
Real Madrid Kepincut Performa Arturo Vidal
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Madrid - Klub Spanyol, Real Madrid, dikabarkan telah mengincar gelandang Juventus, Arturo Vidal, untuk menambah kekuatan barisan lini tengah Los Blancos.

Menurut laporan Marca, performa apik gelandang 26 tahun itu telah memikat hati klub yang bermarkas di Santiago Bernabeu tersebut. Hal itu dikarenakan Vidal bisa menjadi pilihan bagi El Real untuk menambah kekuatan skuat mereka.

Selain itu, klub besutan Carlo Ancelotti tersebut juga tengah dikatkan dengan pemain muda Borussia Dortmund, Ilkay Gundogan. Namun masalah cedera yang menimpa Gundogan membuat Real Madrid menunda negosiasi.

Oleh sebab itu, Real Madrid saat ini fokus menargetkan Arturo Vidal. Madrid akan berupaya sekuat mungkin agar bisa membujuk pemain timnas Chili itu untuk meninggalkan Serie A kemudian menuju La Liga.

Borussia Dortmund Carlo Ancelotti Serie A Italia Ilkay gundogan Juventus Real Madrid Arturo Vidal La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
AC Milan dan Juventus terlibat perebutan panas untuk mendatangkan Bernardo Silva yang memasuki tahun terakhir kontraknya di Manchester City. Apakah gelandang Portugal itu bakal merapat ke Serie A? Cek fakta, persaingan, dan hambatan transfernya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
Spanyol
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Real Madrid disebut membatalkan rencana merekrut Ibrahima Konate. Keputusan ini membuka peluang besar bagi Liverpool untuk memperpanjang kontrak sang bek.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Spanyol
Torehkan Quat-trick Gol, Kylian Mbappe Samai Rekor Cristiano Ronaldo di Real Madrid
Real Madrid menang 4-3 atas Olympiakos di Liga Champions dan Kylian Mbappe mencetak empat gol alias quat-trick gol.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Torehkan Quat-trick Gol, Kylian Mbappe Samai Rekor Cristiano Ronaldo di Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus, Kick-off Rabu (26/11) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming laga Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus di Aspmyra Stadion.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus, Kick-off Rabu (26/11) Pukul 03.00 WIB
Spanyol
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Kabarnya, beberapa pemain Real Madrid tak suka atau sejalan dengan ide-ide sang pelatih, Xabi Alonso.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Italia
Liga Champions: Bahkan Melawan Bodo/Glimt, Juventus Merasa Inferior
Juventus akan melanjutkan laga Liga Champions di markas Bodo/Glimt dan Luciano Spalletti menilai timnya tak diuntungkan.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Liga Champions: Bahkan Melawan Bodo/Glimt, Juventus Merasa Inferior
Spanyol
Tanpa Kemenangan di Dua Laga Beruntun, Real Madrid Pantang Menyerah
Real Madrid kini telah meraih dua kali hasil imbang beruntun di LaLiga. Xabi Alonso sadar namun timnya tetap berjuang.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Tanpa Kemenangan di Dua Laga Beruntun, Real Madrid Pantang Menyerah
Spanyol
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Ogah Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Posisi Pertama
Klasemen LaLiga 2025/2026 kembali menggegerkan! Real Madrid mengambil alih posisi pertama setelah drama kontra Elche, sementara Barcelona kini hanya terpaut satu poin. Cek update lengkapnya sebelum berubah lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Ogah Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Posisi Pertama
Bagikan