LaLiga

Real Madrid Gagal di Piala Dunia Antarklub 2025, Xabi Alonso Minta Dibelikan Gelandang Baru

Setelah Real Madrid dihajar PSG 0-4 di semifinal Piala Dunia Antarklub 2025, Xabi Alonso meminta manajemen mendatangkan pemain baru seperti Alexis Mac Allister dan Enzo Fernandez.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 12 Juli 2025
Real Madrid Gagal di Piala Dunia Antarklub 2025, Xabi Alonso Minta Dibelikan Gelandang Baru
Alexis Mac Allister jadi incaran Real Madrid (X/RealBrasil_BR)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Real Madrid, Xabi Alonso, tidak puas dengan komposisi skuadnya saat ini setelah gagal di Piala Dunia Antarklub 2025. Oleh karena itu, Alonso meminta manajemen El Real mendatangkan setidaknya satu pemain baru.

Real Madrid jadi bulan-bulanan Paris Saint-Germain (PSG) pada babak semifinal Piala Dunia Antarklub 2025.

Bertanding di MetLife Stadium, Madrid gagal ke final setelah kalah dengan skor telak empat gol tanpa balas.

Baca Juga:

Gabung AC Milan, Luka Modric Kenang Satu Momen Bersejarah di Real Madrid

Gareth Bale Dukung Xabi Alonso Buat Perubahan di Real Madrid

Daftar Transfer Resmi Real Madrid pada Musim Panas 2025

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Evaluasi dari Xabi Alonso

Kekalahan itu membuat Xabi Alonso sadar timnya belum cukup kuat. Oleh karena itu, ia ingin mendatangkan amunisi anyar.

Madrid dikabarkan akan mendatangkan Alvaro Carreras dari Benfica. Mantan pemain Manchester United itu diharapkan memperkuat sektor kiri pertahanan.

Namun, Alonso tidak puas. Ia juga membutuhkan pemain baru di tempat lain, khususnya gelandang.

Cadena SER mengabarkan, Alonso telah memberi tahu manajemen untuk menggaet setidaknya satu gelandang baru.

Nama Alexis Mac Allister dan Enzo Fernandez menjadi dua di antara kandidat terkuat.

Harga kedua pemain itu diyakini masing-masing lebih dari 100 juta euro.

Real Madrid Harus Jual Pemain Terlebih Dahulu

Alexis Mac Allister Enzo Fernandez Real Madrid Breaking News Xabi Alonso Premier League
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.267

Berita Terkait

Spanyol
Hubungan Spesial Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho, dari Guru Menjadi Teman
Duel Benfica vs Real Madrid pada pekan delapan Liga Champions mempertemukan dua sosok yang saling mengenal satu sama lain, Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Hubungan Spesial Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho, dari Guru Menjadi Teman
Lainnya
Piala Asia Futsal 2026: Suporter Indonesia Buat Kapten Timnas Korsel Tertekan
Alhasil, timnas futsal Korea Selatan harus kalah telak 0-5 dari Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 28 Januari 2026
Piala Asia Futsal 2026: Suporter Indonesia Buat Kapten Timnas Korsel Tertekan
Liga Indonesia
Eks Timnas Kroasia Jadi Harapan Baru Lini Belakang Persis Solo
Mantan bek Timnas Kroasia U-19 ini juga pernah membela Lecce.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 28 Januari 2026
Eks Timnas Kroasia Jadi Harapan Baru Lini Belakang Persis Solo
Lainnya
Dear Suporter, Tolong Penuhi Indonesia Arena saat Timnas Futsal vs Kirgizstan di Piala Asia Futsal 2026
Timnas Futsal Indonesia berhasil menghajar Korea Selatan dengan skor telak 5-0.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 28 Januari 2026
Dear Suporter, Tolong Penuhi Indonesia Arena saat Timnas Futsal vs Kirgizstan di Piala Asia Futsal 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Liga Champions Benfica vs Real Madrid: Menjaga Asa Tim Arahan Jose Mourinho
Prediksi serta statistik pekan delapan fase liga Liga Champions Benfica vs Real Madrid yang akan dimainkan di Estadio da Luz.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Liga Champions Benfica vs Real Madrid: Menjaga Asa Tim Arahan Jose Mourinho
Liga Champions
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Napoli vs Chelsea menjadi salah satu laga krusial pada matchday kedelapan Liga Champions 2025-2026 yang berlangsung Kamis, (29/1).
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bungkam Korea Selatan 5-0 di Laga Pembuka
Indonesia membuka kiprahnya di Piala Asia Futsal 2026 dengan kemenangan telak 5-0 atas Korea Selatan di Indonesia Arena, Jakarta, Selasa (27/1).
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bungkam Korea Selatan 5-0 di Laga Pembuka
Inggris
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Tidak ada tim Premier League yang dapat finis lebih rendah dari peringkat ke-24 klasemen.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Inggris
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Kabar buruk datang dari Manchester United karena Patrick Dorgu kemungkinan akan absen selama beberapa pekan setelah mengalami cedera hamstring.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Bagikan