Rayan Cherki atau Morgan Gibbs-White, Calon Nomor 10 Baru di Manchester City

Manchester City ditinggal pergi Kevin De Bruyne dan mencari penggantinya dengan cepat. Ada dua nama masuk kandidat: Rayan Cherki (Olympique Lyonnais) dan Morgan Gibbs-White (Nottingham Forest).
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 30 Mei 2025
Rayan Cherki atau Morgan Gibbs-White, Calon Nomor 10 Baru di Manchester City
Rayan Cherki (@Ligue1_ENG)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester City akan melanjutkan proses regenerasi dan peremajaan skuad yang sudah dimulai sejak musim dingin 2025. Pada Januari 2025, The Citizens telah merekrut Abdukhodir Kusanov, Omar Marmoush, hingga Nico Gonzalez untuk menyuntikkan semangat baru ke dalam tim.

Revolusi itu berlanjut jelang bursa transfer musim panas 2025, terlebih setelah legenda klub, Kevin De Bruyne, pergi karena kontraknya habis dan dikabarkan akan berlabuh di Napoli. Sebelumnya, Man City dikabarkan mengincar gelandang AC Milan, Tijjani Reijnders.

Baca Juga:

5 Potensi Klub Baru Jack Grealish jika Tinggalkan Manchester City

Ilkay Gundogan Berharap Masih Perkuat Manchester City Musim Depan

Tiga Tim Promosi Premier League 2025-2026 yang Menggantikan Leicester City, Ipswich Town, dan Southampton

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Akan tapi Reijnders bukan satu-satunya incaran tim arahan Pep Guardiola saat ini, sebab ada dua nama yang masuk daftar pemain incaran Man City. Tidak ada nama gelandang serang Bayer Leverkusen, Florian Wirtz, karena harganya terlalu mahal dan ia lebih dekat merapat ke rival Man City, Liverpool.

Rayan Cherki atau Morgan Gibbs-White

Manchester City Bursa transfer Rayan Cherki Lyon Olympique Lyon
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.166

Berita Terkait

Inggris
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Inggris
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Pelatih Bournemouth Andoni Iraola mengungkapkan bahwa laga melawan Tottenham Hotspur bisa menjadi momen perpisahan Antoine Semenyo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Inggris
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Manchester City akan menjamu Brighton and Hove Albion di Etihad Stadium pada pekan ke-21 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Liga Indonesia
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Persita Tangerang menambah kekuatan mereka di putaran kedua Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Liga Indonesia
Persija Jakarta Lepas 3 Pemain Termasuk Berlabel Timnas Jelang Laga Kontra Persib Bandung
Persija Jakarta melepas tiga pemainnya jelang duel penting kontra Persib Bandung akhir pekan nanti. Siapa saja pemain yang dilepas itu?
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Persija Jakarta Lepas 3 Pemain Termasuk Berlabel Timnas Jelang Laga Kontra Persib Bandung
Spanyol
Berkat Saran dari Eks Pelatih Real Madrid, Endrick Yakin Tinggalkan Los Blancos
Endrick meninggalkan Real Madrid untuk bergabung dengan Olympique Lyonnais.. Eks pelatih Madrid, Carlo Ancelotti, berandil pada keputusan tersebut.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Berkat Saran dari Eks Pelatih Real Madrid, Endrick Yakin Tinggalkan Los Blancos
Italia
Pemecatan Ruben Amorim Akan Persulit Napoli Dapatkan Kobbie Mainoo
Keputusan Manchester United yang memecat Ruben Amorim dapat mempersulit upaya Napoli untuk mendapatkan Kobbie Mainoo.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Pemecatan Ruben Amorim Akan Persulit Napoli Dapatkan Kobbie Mainoo
Spanyol
Tinggalkan Al-Hilal, Full-Back Timnas Portugal Kembali ke Barcelona
FC Barcelona mendatangkan rekrutan pertama pada bursa transfer musim dingin 2026. Dia adalah full-back timnas Portugal, Joao Cancelo.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Tinggalkan Al-Hilal, Full-Back Timnas Portugal Kembali ke Barcelona
Italia
AC Milan Pantau Bek Manchester City yang Inginkan Menit Bermain Lebih Banyak
AC Milan dikabarkan ingin mendatangkan bek Manchester City pada bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
AC Milan Pantau Bek Manchester City yang Inginkan Menit Bermain Lebih Banyak
Italia
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Juventus menanyakan soal peluang mereka untuk meminjam Federico Chiesa dengan opsi pembelian di akhir musim.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Bagikan