Ramos Tertawakan Komentar Griezmann Soal Kelayakannya Dibandingkan dengan Ronaldo dan Messi

Sergio Ramos sebut Antoine Griezmann tidak tahu malu dengan komentarnya baru ini.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 19 September 2018
Ramos Tertawakan Komentar Griezmann Soal Kelayakannya Dibandingkan dengan Ronaldo dan Messi
Antoine Griezmann berduel dengan Sergio Ramos (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Baru ini, komentar mengejutkan muncul dari bomber Atletico Madrid berusia 27 tahun, Antoine Griezmann. Dalam sesi wawancaranya dengan AS, Griezmann mengklaim dirinya sudah sejajar dengan dua megabintang dunia yang sudah sama-sama meraih lima Ballon d’Or, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.

Griezmann yang meraih titel Liga Europa, Piala Dunia 2018, dan Piala Super Eropa tahun ini, berharap bisa berada di tiga kandidat teratas peraih Ballon d’Or 2018 setelah gagal menempati tiga urutan teratas Pemain Terbaik FIFA.

Sontak komentar Griezmann itu ditanggapi dengan sinis oleh kapten Real Madrid, Sergio Ramos. Seolah membalas sindiran yang pernah dilakukan Griezmann melalui akun Instagram pasca menjuarai Piala Super Eropa, Ramos menertawakan klaim Griezmann soal perbandingannya dengan Ronaldo dan Messi.

“Griezmann berkata dia ada di meja yang sama (sejajar) dengan Cristiano dan Messi? Sungguh tidak tahu malu. Saya ingan Raul, Francesco Totti, Iker Casillas, Paolo Maldini, mereka memenangi setiap titel dan mereka tidak punya Ballon d’Or,” sindir Ramos kepada Griezmann di Goal.

“Semuanya bebas memberikan opini dan pikirannya, namun pemain ini (Griezmann) seharusnya membiarkan dirinya dinasehati oleh Cholo (Diego) Simeone, Diego Godin atau Koke, pemain-pemain yang bermatabat dan dapat berguna membantunya. Apapun itu, dia pemain hebat dan saya mendoakannya yang terbaik,” terangnya.

Semakin panas saja rivalitas antar-tim Kota Madrid. Ucapan Griezmann dibalas oleh Ramos dan publik pun menilai, bahwa masih ada pemain-pemain lainnya yang mendekati level bermain Ronaldo dan Messi seperti: Eden Hazard, Neymar, Kylian Mbappe, dan Paulo Dybala.

Breaking News Sergio Ramos Antoine Griezmann Real Madrid Atletico Madrid Cristiano Ronaldo Lionel Messi
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.316

Berita Terkait

Timnas
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman mulai menemukan pemain-pemain yang akan menjadi pilihannya. John sejauh ini menyebut dua nama, Dony Tri Pamungkas dan Hokky Caraka.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan: Nerazzurri Unggul Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan di Liga Champions 2025/2026. Kans menang Nerazzurri tipis, laga diprediksi berjalan sengit!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan: Nerazzurri Unggul Tipis
Liga Indonesia
Pelatih Persija Puji Cara John Herdman Membangun Komunikasi dengan Klub
John Herdman berkunjung ke Persija Training Center dan mendapatkan sambutan hangat di sana. Pelatih Persija Mauricio Souza turut mendoakan John Herdman.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Pelatih Persija Puji Cara John Herdman Membangun Komunikasi dengan Klub
Inggris
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Rumor Cole Palmer hengkang dari Chelsea kian kencang. Manchester United disebut paling berpeluang. Bagaimana respons pelatih The Blues soal masa depan sang bintang?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Benfica vs Real Madrid: Los Blancos Dekat dengan Kemenangan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Benfica vs Real Madrid di Liga Champions 2025/2026. Peluang kemenangan El Real lebih besar, Benfica butuh keajaiban!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Benfica vs Real Madrid: Los Blancos Dekat dengan Kemenangan
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Pertandingan Liverpool vs Qarabag: The Reds Berpotensi Mengamankan Delapan Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Liverpool vs Qarabag di Liga Champions 2025/2026. The Reds berpeluang besar menang dan mengamankan tiket delapan besar.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Pertandingan Liverpool vs Qarabag: The Reds Berpotensi Mengamankan Delapan Besar
Liga Indonesia
Transfer Berlangsung Cepat, Shayne Pattynama Tak Berpikir Dua Kali Gabung Persija Jakarta
Shayne Pattynama bercerita proses kepindahannya ke Persija. Ia mengatakan Persija adalah tim yang ingin dibela ketika berkarier di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Transfer Berlangsung Cepat, Shayne Pattynama Tak Berpikir Dua Kali Gabung Persija Jakarta
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Kairat: The Gunners Akan Mencapai Kesempurnaan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Gunners sangat besar, apakah rekor sempurna bakal tercipta?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Kairat: The Gunners Akan Mencapai Kesempurnaan
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Napoli vs Chelsea: Peluang Menang The Blues Tembus 40 Persen
Superkomputer Opta memprediksi hasil Napoli vs Chelsea di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Blues mencapai 40 persen, laga diprediksi berlangsung ketat!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Napoli vs Chelsea: Peluang Menang The Blues Tembus 40 Persen
Spanyol
Hubungan Spesial Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho, dari Guru Menjadi Teman
Duel Benfica vs Real Madrid pada pekan delapan Liga Champions mempertemukan dua sosok yang saling mengenal satu sama lain, Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Hubungan Spesial Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho, dari Guru Menjadi Teman
Bagikan