Raih Kemenangan ke-100 liga Inggris, Ini Komentar Mourinho
Raih Kemenangan ke-100 liga Inggris, Ini Komentar Mourinho
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Kemenangan melawan Manchester United menandai kemenangan ke-100 pelatih Jose Mourinho di Liga Inggris bersama Chelsea. Lantas, apa komentar The Special One menanggapi prestasi gemilang ini?
Musim 2013/2014 menjadi kedua kalinya Jose Mourinho membesut Chelsea. Sebelumnya, pelatih berkebangsaan Portugal itu melatih The Blues pada 2004 silam. Namun akibat berselisih dengan Roman Abramovich, The Special One meninggalkan Stamford Bridge 20 September 2007.
Selama dua periode membesut The Blues, Mou total melakoni 142 pertandingan di Liga Inggris. Kemenangan 3-1 melawan Manchester United di Stamford Bridge, Minggu (19/1) malam WIB, menandai kemenangan ke-100 Mou bersama Chelsea. Sisanya, Mou 29 kali imbang dan 13 kali menuai kekalahan.
"Yang terpenting kami meraih kemenangan hari ini. Saya tak terlalu peduli dengan rekor. Saya ingin meraih kemenangan di pertandingan selanjutnya. Tapi, ini kebetulan karena kemenangan pertama saya melawan Manchester United dan kemenangan ke-100 juga melawan MU," ungkap Mourinho dilansir situs resmi klub.
"Pemilik rekor ini sebelumnya dalah pelatih Manchester United. Jadi, semua ini sungguh kebetulan. Tapi, yang paling penting kemenangan ke-100 ini memberikan Chelsea 300 angka. Kemenangan hari ini sangat penting bagi kami," ia menambahkan.
Kemenangan ini membuat peluang Chelsea tampil sebagai juara Liga Inggris terbuka lebar. The Blues saat ini menghuni posisi ketiga klasemen bermodalkan 49 angka, tertinggal dua poin dari Arsenal yang berada di puncak.
Posts
11.190
Berita Terkait
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Inggris
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Pada debut Liam Rosenior sebagai pelatih Chelsea meraih kemenangan 5-1 melawan Charlton di pertandingan putaran ketiga Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Charlton Athletic vs Chelsea, Tayang pada Minggu (11/01) Pukul 03.00 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Charlton Athletic vs Chelsea di The Valley.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026