Quang Hai Tak Dipilih, Tiga Pemain Senior Timnas Vietnam U-23 Ditetapkan

Tiga pemain yang dipanggil untuk SEA Games, yakni Do Hung Dung, Nguyen Hoang Duc, dan Nguyen Tien Linh.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 08 April 2022
Quang Hai Tak Dipilih, Tiga Pemain Senior Timnas Vietnam U-23 Ditetapkan
Nguyen Quang Hai. (VFF)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Vietnam, Park Hang-seo telah menetapkan tiga pemain senior untuk membantu skuat U-23 di SEA Games 2021. Tak ada nama Nguyen Quang Hai, bintang paling bersinar Vietnam di daftar.

Park Hang-seo awalnya ingin melibatkan Quang Hai di SEA Games 2021. Namun potensi Quang Hai pindah ke klub luar Vietnam, membuat Park tak ingin mengganggu proses yang akan dilewati anak asuh.

Nguyen Quang Hai kemungkinan merapat ke klub Eropa, seperti dilaporkan media Vietnam. Kontraknya dengan klub Hanoi FC akan berakhir pada 12 April.

Baca Juga:

Timnas U-23 Fokus Pemulihan Fisik dan Perbaiki Passing

Park Hang-seo Tegaskan Tak Khawatir Hadapi Timnas Indonesia U-23 Arahan Shin Tae-yong

Tiga pemain yang akhirnya dipanggil adalah Do Hung Dung (Hanoi), Nguyen Hoang Duc (Viettel), dan Nguyen Tien Linh (Binh Duong). Ketiganya juga pilar Timnas Vietnam.

Tien Linh, Hung Dung, dan Hoang Duc. (VFF)

Tien Linh saat ini merupakan pilihan utama lini serang Vietnam. Adapun Hung Dung dan Hoang Duc pemain lini tengah yang menjadi opsi terbaik.

Hung Dung baru saja comeback usai mengalami cedera jangka panjang. Ia bermain sangat baik di partai terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Ketiganya akan bergabung pada 14 April. Adapun Timnas Vietnam U-23 sudah mulai menggeber persiapan sejak 8 April, di mana 27 pemain sebelumnya dipanggil.

Vietnam SEA GAMES SEA Games 2021 Breaking News Timnas indonesia u-23
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Moldova vs Italia, Live Sebentar Lagi
Nonton siaran langsung Moldova vs Italia dini hari ini! Gli Azzurri wajib menang demi menjaga peluang lolos ke Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Moldova vs Italia, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inggris vs Serbia, Live Sebentar Lagi
Nonton siaran langsung Inggris vs Serbia dini hari ini! The Three Lions siap lanjutkan rekor sempurna di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inggris vs Serbia, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Carlos Eduardo Parreira Jadi Pelatih Baru Madura United
Pelatih anyar Madura United berasal dari Brasil, dan lama berkiprah di Liga Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Carlos Eduardo Parreira Jadi Pelatih Baru Madura United
Lainnya
Tim Renang Indonesia Bawa Pulang 12 Medali dari Islamic Solidarity Games 2025
Adellia dan kawan-kawan menyabet satu medali emas, lima perak, dan enam perunggu dari ISG 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Tim Renang Indonesia Bawa Pulang 12 Medali dari Islamic Solidarity Games 2025
Timnas
Promosi, Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20?
Timnas Indonesia U-17 dan Nova Arianto bakal membentuk kerangka Timnas Indonesia U-20.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Promosi, Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20?
Piala Dunia
Ogah Bawa Lima Pemain Nomor 10, Siapa yang Dipilih Thomas Tuchel?
Pelatih Inggris Thomas Tuchel menyatakan tidak akan membawa lima pemain berposisi Nomor 10 ke Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Ogah Bawa Lima Pemain Nomor 10, Siapa yang Dipilih Thomas Tuchel?
Ragam
3 Alasan Robert Lewandowski Tidak Perlu Ragu Memilih AC Milan sebagai Pelabuhan Berikutnya
Lewandowski dikaitkan dengan AC Milan! Inilah tiga alasan kuat mengapa sang bomber Barcelona sebaiknya pindah ke San Siro musim depan.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
3 Alasan Robert Lewandowski Tidak Perlu Ragu Memilih AC Milan sebagai Pelabuhan Berikutnya
Inggris
Mantan Pencari Bakat Ungkap Blunder Terbesar Manchester United
Mantan pencari bakat Manchester United Piotr Sadowski melontarkan kritik kepada mantan majikannya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Mantan Pencari Bakat Ungkap Blunder Terbesar Manchester United
Italia
Marco Verratti Blak-blakan Dukung AC Milan Raih Scudetto Musim Ini
Marco Verratti terang-terangan mendukung AC Milan meraih Scudetto. Eks PSG itu bahkan buka peluang menutup kariernya di Serie A!
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Marco Verratti Blak-blakan Dukung AC Milan Raih Scudetto Musim Ini
Italia
Kunci AC Milan Bersaing di Jalur Scudetto: Kalahkan Para Pesaing
Di Serie A, hasil pertandingan tim-tim papan atas acap menjadi penentu siapa yang bakal menjadi juara atau siapa yang meraih tiket ke Eropa.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Kunci AC Milan Bersaing di Jalur Scudetto: Kalahkan Para Pesaing
Bagikan