Asian Cup Woodball Championship 2025
Puji JSI Resort, Presiden IWbF Takjub dengan Opening Ceremony Asian Cup Woodball Championship 2025
BolaSkor.com - President of the International Woodball Federation (IWbF), Sean Chi-Hsiang Weng, memuji konsep opening ceremony Asian Cup Woodball Championship 2025 di JSI Resort, Bogor, Selasa (19/8) malam WIB.
Opening ceremony Asian Cup Woodball Championship 2025 berlangsung meriah dan sukses, dengan nuansa otomotif dan keberanekaragaman budaya Indonesia.
Di mana, Sean Chi-Hsiang Weng bersama Ketua Umum (Ketum) Pengurus Besar Indonesia Woodball Association (PB IWbA), Aang Sunadji, beserta para tamu kehormatan memainkan alat musik tradisional Jawa Barat, angklung.
Lagu kebangsaan Indonesia Raya dan lagu nasional dimainkan dengan merdu melalui suara angklung.
Baca Juga:
Pembukaan Asian Cup Woodball Championship 2025 Bikin Kagum Negara Lain
View this post on Instagram
Kemudian, defile perkenalan atlet kontingen Asian Cup Woodball Championship 2025 diperkenalkan dengan menggunakan mobil buggy, tubular, dan wrangler di track offroad.
Kerennya lagi, tim nasional woodball Indonesia menggunakan mobil BAIC BJ40 saat defile.
Sean Chi-Hsiang Weng memberikan apresiasi luar biasa soal opening ceremony Asian Cup Woodball Championship 2025.
“Saya harap animo peserta tetap bagus sampai akhir,” kata Sean ditemui usai pembukaan Asian Cup Woodball Championship 2025 di JSI Resort, Bogor, Selasa (19/8).
Pujian untuk JSI Resort, Venue Asian Cup Woodball Championship 2025
Tengku Sufiyanto
17.585
Berita Terkait
Enzo Maresca Frustrasi, Nilai Chelsea Tidak Cukup Baik
Real Madrid vs Barcelona: Dukung Lamine Yamal, Presiden Barca Ikut Panaskan Suhu Jelang El Clasico
Pelatih Persik Heran Kartu Merah Novri Setiawan Tidak Dibatalkan
Link Streaming AFC Challenge League 2025/2026 Dewa United Banten FC vs Phnom Penh Crown FC, Live Sebentar Lagi
Didukung Rizky Ridho, Soccer Premier League Season 3 Resmi Digelar
Real Madrid vs Barcelona: Kapten Blaugrana Yakin Pulang Bawa Tiga Poin dari El Clasico
Cristian Gonzales Tutup Simpati Class of Stars, Lima Anak Dapat Golden Ticket Bertemu Patrice Evra
Hasil MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Juara, Pecco Bagnaia Gagal Finis
Link Streaming Lazio vs Juventus, Senin 27 Oktober 2025
Gagal Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Mental Ricky Kambuaya Diuji di Asia bersama Dewa United Banten FC