PT LIB Luruskan Status dalam Pemanggilan Satgas Anti Mafia Bola

PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi Liga 1 dan 2 meluruskan status dalam pemanggilan Satgas Anti Mafia Bola, beberapa waktu lalu.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 04 Januari 2019
PT LIB Luruskan Status dalam Pemanggilan Satgas Anti Mafia Bola
COO PT Liga Indonesia Baru, Tigor Shalomboboy. (BolaSkor.com/Frengky Aruan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi Liga 1 dan 2 meluruskan status dalam pemanggilan Satgas Anti Mafia Bola, beberapa waktu lalu. Menurut COO PT Liga Indonesia Baru (LIB), Tigorshalom Boboy, pihaknya hanya sebagai pemberi keterangan.

Mengingat masih dalam proses penyelidikan, bukan penyidikan. Proses penyelidikan mencari kemungkinan atau dugaan. Sementara penyidikan sudah dalam proses penemuan bukti.

"Banyak pemberitaan seakan-akan LIB sudah masuk ke ranah penyidikan. Jadi yang kemarin pak Berlinton (Siahaan, Direktur Utama), pak Risha (Adi Widjaya, CEO) dipanggil hanya dimintakan keterangan untuk proses penyelidikan," jelas Tigorshalom Boboy, Jumat (4/1).

Baca Juga:

Teco Pamit, Manajer Persija Berikan Penjelasan

Ardi Idrus Tepis Rumor Tinggalkan Persib Bandung Menuju PSM Makassar

Tigor menjelaskan bahwa dalam Kitab Undang-undang Hukum Pidana, proses penyelidikan hanya untuk menerima keterangan. "Sekali lagi, itu bukan berita acara pemeriksaan, tapi acara keterangan."

"Dalam proses penyidikan, ada kemungkinan pihak-pihak yang terlibat didalamnya, bisa dipanggil kembali untuk diperiksa. Dalam status terperiksa itu bisa macam-macam. Bisa saksi, bahkan mungkin menjadi tersangka."

Pelurusan ini dimaksudkan Tigor sekaligus untuk penegasan bahwa pihaknya bukanlah terduga. "Jangan seakan-akan kami diduga terlibat pengaturan skor karena diperiksa polisi sebagai calon tersangka atau apapun itu. Ini masih proses penyelidikan, belum naik ke proses penyidikan," jelas Tigor.

Breaking News Match Fixing PT Liga Indonesia Baru Satgas Anti Mafia Bola
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Bagikan