PSSI Layangkan Somasi Kepada Apung Widadi

BolaSkorBolaSkor - Senin, 10 Februari 2014
PSSI Layangkan Somasi Kepada Apung Widadi
PSSI Layangkan Somasi Kepada Apung Widadi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Jakarta - PSSI berikan somasi kepada Aktivis Save Our Soccer (SOS), Apung Widadi, atas pernyataannya di sebuah media sosial yang dianggap telah mencemarkan nama baik PSSI dan Timnas U-19 di tengah euforia kebanggaan terhadapat sepak bola Indonesia. Somasi tersebut dilayangkan langsung oleh PSSI melalui perwakilannya, Aristo Pangaribuan selaku Direktorat Hukum PSSI. Menurut Arsito, PSSI sangat menyesalkan pernyataan Apung yang bisa menimbulkan kebohongan publik. "PSSI memberikan ruang kepada Saudara Apung untuk membuktikan pernyataannya, karena pernyataannya tersebut merupakan tuduhan serius di tengah-tengah euforia kebanggaan Timnas U-19," kata Aristo, Senin (10/2). "Kami memberi waktu 2x24 jam terhitung dari hari ini. Surat somasi akan kami kirimkan langsung kepada saudara Apung," tambahnya. Apabila Apung Widadi tidak dapat memberikan bukti-buktinya tersebut, maka perbuatan tersebut bukan saja dapat dikategorikan memiliki muatan penghinaan dan/atau pencemaran nama baik PSSI namun juga merupakan suatu tindakan menyebarkan berita bohong yang dapat mengakibatka keresahan bagi masyarakat sepak bola Indonesia. Berikut pernyataan Apung Widadi dalam media sosial Facebook: "Kasihan ya Timnas U-19, pendapatan dari hak siar SCTV senilai 16 M diputar LNM untuk membiayai Persebaya palsu."

Kasihan ya Timnas U-19 Direktorat Hukum PSSI Timnas u-19 Aristo pangaribuan Pssi
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Herdman jadi bagian dari proyek jangka panjang PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
Liga Indonesia
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Muhammad Hilmi Gimnastiar harus menelan pil pahit karena dipecat klubnya setelah sebagai konsekuensi aksi berbahayanya dalam laga Liga 4 Jatim.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Liga Indonesia
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Pemain Putra Jaya Pasuruan, M Hilmi, melakukan tindakan tidak sportif terhadap lawan. Pihak klub langsung memecat Hilmi dan komdis PSSI meminta pelaku disanksi.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Timnas
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Nova Arianto, mendukung penuh John Herdman. Nova menyebut John Herdman sebagai harapan baru.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Sosok
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
"Resmi! PSSI Tunjuk John Herdman, Arsitek Level Piala Dunia Siap Bawa Garuda Masuki Era Baru," demikian pernyataan dari laman resmi PSSI.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
Timnas
Era Baru, PSSI Resmi Tunjuk John Herdman sebagai Suksesor Patrick Kluivert
Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi menunjuk pelatih berusia 50 tahun, John Herdman, sebagai pelatih baru Timnas Indonesia.
Arief Hadi - Sabtu, 03 Januari 2026
Era Baru, PSSI Resmi Tunjuk John Herdman sebagai Suksesor Patrick Kluivert
Bagikan