Timnas Indonesia

PSSI Berharap Pelatih Timnas Indonesia Diumumkan Pekan Depan

PSSI disebut akan segera mengumumkan kandidat pelatih Timnas Indonesia. Agenda itu dijadwalkan bisa dilakukan pada pekan depan.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
PSSI Berharap Pelatih Timnas Indonesia Diumumkan Pekan Depan
Skuad Timnas Indonesia saat hadapi China di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (5/6). (MP Media/BolaSkor.com/Naive Al'as)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi, berharap nama-nama calon pelatih Timnas Indonesia bisa diumumkan pada pekan depan.

Saat ini, kata Yunus, proses seleksi terhadap para calon pelatih Timnas Indonesia terus dilakukan oleh tim yang ditugaskan PSSI.

Yunus Nusi berharap pekan depan nama-nama tersebut sudah bisa disampaikan ke publik.

Baca Juga:

Bojan Hodak Minta Penjelasan PSSI soal Rumornya Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Proses Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Masuki Tahap Akhir, Tunggu Pengumuman Erick Thohir

Sumardji Membenarkan Timur Kapadze Masuk Kandidat Pelatih Timnas Indonesia

"Sementara masih dalam proses seleksi yang dilakukan oleh tim," kata Yunus Nusi kepada awak media usai membuka Kongres Biasa PSSI Asprov Jawa Timur di Surabaya, Jawa Timur.

"Sesegera dan secepat mungkin diumumkan."

"Mudah-mudahan minggu depan sudah bisa," ujar Yunus Nusi.

Calon Pelatih Timnas Indonesia Akan Diumumkan Langsung Erick Thohir

Timnas Indonesia Pssi Yunus Nusi Sumardji Erick thohir Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.629

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Premier League: Liverpool dan Manchester City Mengawali 2026 Tanpa Kemenangan
Liverpool dan Manchester City sama-sama terpeleset di laga awal 2026 Premier League. Hasil imbang mengejutkan bikin persaingan gelar makin panas!
Johan Kristiandi - Jumat, 02 Januari 2026
Hasil Premier League: Liverpool dan Manchester City Mengawali 2026 Tanpa Kemenangan
Timnas
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Waketum PSSI Ratu Tisha bicara soal masa depan sepak bola Indonesia hingga target PSSI pada 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Salah satunya dikarenakan Persib tidak perlu melakukan perjalanan jauh, pasalnya Ratchaburi FC bermarkas di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Inggris
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Chelsea telah resmi memecat Enzo Maresca dari kursi pelatih The Blues, Kamis (1/1).
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Inggris
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Rumor pemecatan Enzo Maresca sebenarnya sudah mulai tercium sejak bulan Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Bagikan