PSSI Agendakan Uji Coba Timnas Indonesia Tanggal 9 dan 14 Juni

Sekretaris Jendral PSSI, Ratu Tisha, menyebut uji coba Timnas Indonesia akan digelar di tanah air.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Selasa, 16 April 2019
PSSI Agendakan Uji Coba Timnas Indonesia Tanggal 9 dan 14 Juni
Sekretaris Jendral (Sekjen) PSSI, Ratu Tisha Destria. (BolaSkor.com/Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSSI tengah menjadwalkan agenda uji coba untuk Timnas Indonesia. Rencananya pada FIFA Match Day dalam periode 9 sampai 14 Juni mendatang.

Oleh karena itu, pemain Timnas Indonesia akan kembali dipanggil oleh pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy untuk melakukan pemusatan latihan sebelum hari raya Idul Fitri.

Sekretaris Jendral PSSI, Ratu Tisha mengatakan bahwa uji coba akan digelar di dalam negeri setelah sebelumnya dijalani di kandang lawan, Myanmar. PSSI mencoba untuk memuaskan masyarakat pecinta sepak bola tanah Air dengan menggelar uji coba di Indonesia.

Baca Juga:

Simon McMenemy Tegaskan Tidak akan Ganggu Persiapan Timnas Indonesia U-23

Simon McMenemy Senang Jadwal Liga 1 Tidak Bentrok dengan Agenda Timnas Indonesia

"Pertama timnas senior akan dijadwalkan sebelum dan sesaat menuju lebaran akan dipanggil untuk TC dalam menghadapi dua FIFA Match Day bulan Juni. PSSI berencana adakan FIFA Match Day di Indonesia," kata Tisha.

"Ini kami lakukan karena kemarin kan timnas tandang terus. Lalu sepertinya kami bisa berikan hiburan yang baik untuk para fans sesaat libur lebaran," Tisha menambahkan.

Terkait dengan waktu penyelenggaraan, Ratu Tisha menambahkan 9 dan 14 Juni itu masih dalam hitungan FIFA Match Day. "Meski FIFA Match Day berakhir 11 Juni, tapi kan itu masih bisa jadi FIFA match di tanggal 14, nggak ada masalah," Tisha menambahkan.

PSSI Timnas Indonesia Simon mcmenemy Fifa
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Timnas
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI memberikan kewenangan penuh kepada John Herdman dalam menentukan asisten pelatih lokal yang akan membantunya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
FIFA dan produsen komputer Lenovo memperkenalkan serangkaian inovasi teknologi berbasis kecerdasan buatan (Artificial Technology/AI).
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Herdman jadi bagian dari proyek jangka panjang PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Harus Kembalikan Kepercayaan Publik pada Timnas Indonesia
John Herdman resmi ditunjuk sebagai pelatih Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu diharapkan bisa mengembalikan kepercayaan publik.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Harus Kembalikan Kepercayaan Publik pada Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Jangan Bawa Gerbong Asisten Sebanyak Patrick Kluivert
John Herdman resmi menukangi Timnas Indonesia. Pengamat sepak bola, Haris Pardede atau Bung Harpa, berharap John Herdman tidak banyak membawa asisten.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
John Herdman Jangan Bawa Gerbong Asisten Sebanyak Patrick Kluivert
Bagikan