PSS Sleman Tahan Persija, Dejan Antonic Singgung Persiapan Minim

PSS Sleman mengawali petualangan Liga 1 2021/2022 dengan satu poin usai bermain imbang 1-1 melawan Persja Jakarta.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 06 September 2021
PSS Sleman Tahan Persija, Dejan Antonic Singgung Persiapan Minim
Pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic. (Media PSS Sleman)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Bolaskor.com - PSS Sleman mengawali petualangan Liga 1 2021/2022 dengan satu poin usai bermain imbang 1-1 melawan Persja Jakarta di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (5/9) malam.

Tim Super Elang Jawa tertinggal lebih dahulu melalui bek asing Yann Motta Pinto, sebelum akhirnya menyamakan skor di paruh kedua lewat sepakan Irkham Zahrul Milla.

Kerja keras tim yang mampu mendulang satu poin itu disyukuri oleh sang pelatih, Dejan Antonic.

Baca Juga:

Manajer Borneo FC Berharap Dua Pemain yang Cedera Bisa Cepat Pulih

Ditahan Imbang, Pelatih PSM Sanjung Kiper Asing Arema FC

"Saya cukup senang dengan hasil ini karena PSS tidak punya skor yang bagus ketika melawan Persija. Dua kali kalah satu kali draw dan tadi adalah gol pertama yang kita masukkan saat lawan Persija sejak musim kemarin," kata Dejan Antonic

"Kami mungkin terlambat respons dan panas. Namun kerja keras pemain membuat kami punya peluang untuk menang," tambah dia.

Tak mau berpuas diri, Dejan pun berpesan kepada anak asuhnya untuk tetap bekerja keras di setiap pertandingan, khususnya di laga terdekat kontra Persiraja pada Sabtu (11/9) nanti.

“Sebagai pelatih saya respect sekali untuk pemain saya. Jangan lupa tim kita baru mulai latihan 6 hari kemarin. Mungkin kita adalah satu tim yang terlambat di Liga, tapi kita bisa lihat respons dari pemain, mereka disiplin dan kerja keras,” tambahnya.

Sedangkan bagi Irkham Mila yang mencetak gol penyeimbang dan menghindarkan PSS dari kekalahan, gol itu sangat berarti. Baginya, kepercayaan yang diberikan pelatih harus dimaksimalkan dengan baik.

“Saya tidak mau mengecewakan beliau, alhamdulillah saya bisa mencetak gol. Gol tadi saya persembahkan untuk Sleman Fans dan buat keluarga,” ucap Mila.

“Kita sudah tidak berkompetisi 1,5 tahun, bagi saya pertandingan pertama tadi sangat berat. Tapi alhamdulillah saya dan teman-teman bisa menyelesaikan pertandingan dengan baik,” pungkasnya.(Laporan Kontributor Muhammad Fadly/Yogyakarta)

PSS Sleman Liga 1 Persija jakarta Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Italia
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Inter Milan hanya memetik kemenangan tipis 2-1 saat menjamu Kairat Almaty pada laga lanjutan Liga Champions di Giuseppe Meazza.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Timnas
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Namun, Erick Thohir tidak membocorkan nama-nama pelatih tersebut.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Futsal
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Piala Asia Futsal 2026 akan berlangsung di Indonesia Arena dan Jakarta International Velodrome.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Champions
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Enzo Maresca memberikan penilaian terhadap penampilan Chelsea yang ditahan imbang 2-2 oleh Qarabag.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Liga Champions
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Erling Haaland kembali menghantui Borussia Dortmund dengan penyelesaian klinis, sementara Phil Foden mencetak dua gol brilian saat Manchester City meraih kemenangan telak 4-1.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Italia
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
AC Milan dan Inter Milan resmi mengakuisisi Stadion San Siro dan lahan di sekitarnya dari Dewan Kota Milan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
Bagikan