PSG Sodorkan Gaji Selangit Untuk Di Maria
PSG Sodorkan Gaji Selangit Untuk Di Maria
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Paris - Paris Saint-Germain dilaporkan bersiap untuk mengajukan tawaran gaji kepada Angel Di Marid sebesar €8 juta atau Rp126 Miliar per musim atau sekitar Rp2,6 Miliar per pekan.
L’Equipe mengklaim bahwa proses negosiasi antara Real Madrid dan PSG tengah berlangsung, juara Eropa tersebut menginginkan mahar tak kurang dari €50 juta baru bersedia melepas Di Maria.
Hanya saja, sebelum mewujudkan ambisi mendatangkan Di Maria, Le Parisien diyakini akan melepas sejumlah pemain seperti Ezequiel Lavezzi, Edinson Cavani dan Lucas Moura.
Tawaran gaji yang diajukan raksasan Prancis itu lebih tinggi €3 juta dari yang diperoleh Angel Di Maria saat ini di Santiago Bernabeu.
Meski hampir deal, rencana transfer Angel di Maria dari Madrid ke PSG terganggu oleh Financial Fair Play. Marca melaporkan, kampiun Ligue 1 Prancis harus lebih dulu menjual pemainnya sebelum menggaet anggota baru, karena sebelumnya gagal memenuhi peraturan finansial yang telah ditentukan UEFA.
PSG hanya boleh merogoh kocek €50 juta musim panas ini dan angka tersebut telah dihabiskan untuk memboyong bek internasional Brasil David Luiz dari Chelsea.
Harga €50 juta telah disepakati untuk mendapatkan tanda tangan Di Maria dan sementara PSG telah mengizinkan beberapa pemain untuk hengkang, mereka belum juga mendapat income yang dibutuhkan untuk meminang pemain berkebangsaan Argentina.
Madrid akan merekrut James Rodriguez jika kepergian Di Maria dikonfirmasi, meski entrenador Carlo Ancelotti berpotensi mempertahankan Di Maria di Santiago Bernabeu seperti yang dia lakukan 12 bulan lalu.
Posts
11.190
Berita Terkait
Spanyol
Manuver Real Madrid untuk Rekrut Dayot Upamecano Secara Gratis
Real Madrid bergerak cepat mengamankan Dayot Upamecano yang belum sepakat kontrak baru di Bayern. Transfer gratis ini bisa jadi kejutan besar musim panas mendatang.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Spanyol
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes
Jude Bellingham menjadi pemain termuda dalam sejarah yang mencapai 50 pertandingan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Inggris
Liverpool Membangun Konsistensi dari Kemenangan atas Real Madrid di Anfield
Liverpool menang 1-0 atas Real Madrid dan menjaga konsistensi bermain usai menang 2-0 atas Aston Villa.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Liga Champions
Momentum Real Madrid Berakhir di Anfield, Xabi Alonso Terima Kekalahan dari Liverpool
Real Madrid kalah 0-1 kontra Liverpool di Anfield pada laga Liga Champions dan Xabi Alonso menerima kekalahan tersebut.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Jerman
Tekuk Juara Bertahan Liga Champions dan Menang 16 Kali Beruntun, Bayern Munchen Ukir Rekor Baru
Bayern Munchen mengukir rekor baru usai menang 2-1 atas Paris Saint-Germain (PSG) pada lanjutan laga Liga Champions.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Ragam
5 Penyerang Termahal Dunia pada 2025
Berdasarkan Transfermarkt, berikut lima penyerang termahal dunia saat ini pada 2025.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Paris Saint-Germain (PSG) menjamu Bayern Munchen pada lanjutan Liga Champions 2025-2026 di Parc des Princes.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025