Prokes Liga 1 2021: Tes Swab COVID-19 Setiap Pertandingan

Sebelumnya, tes COVID-19 dilakukan setiap 14 hari sekali.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Sabtu, 06 Februari 2021
Prokes Liga 1 2021: Tes Swab COVID-19 Setiap Pertandingan
Pemain Bali United saat tes swab. (Bali United)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Mochamad Iriawan, menjelaskan protokol kesetahan (prokes) untuk Liga 1 2021. Salah satu yang paling utama adalah tes swab COVID-19 setiap pertandingan.

Tes ini dilakukan beberapa jam sebelum pertandingan. Sebelumnya, tes swab COVID-19 dilakukan setiap 14 hari sekali.

"Kami sudah mulai merancang simulasi protokol kesehatan. Misalnya pada pertandingan sore, itu pukul 10 pagi tes swab dilakukan, sehingga ke lapangan sudah ada hasilnya. Kalau ada yang positif langsung dipisahkan dan langsung karantina," kata Iriawan.

"Tesnya bukan satu hari sebelum tanding, meskipun swab antigen bisa satu hari. Tapi dari diskusi, kami sepakati kalau misalnya pertandingan jam 4 sore, jam 10 pagi sudah masuk, begitu ada yang positif langsung karantina, lain-lainnya sedang kita rumuskan," tambahnya.

Baca Juga:

Ada Promosi-Degradasi, Liga 1 2021 Dibagi Empat Zona Berpusat di Pulau Jawa

Permohonan Izin Liga 1 2021 Dipelajari, Kapolri yang Akan Memutuskan

Kini, PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) sedang menunggu izin dari Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Sejauh ini, Polri sudah memberikan lampu hijau.

Untuk itu, PSSI dan PT LIB akan menggelar simulasi pertandingan dengan prokes ketat untuk meyakinkan Polri. Laga simulasi akan digelar pada pekan depan di antara Jabodetabek.

"Kita siapkan langkah-langkah yang nanti akan dilakukan setiap pertandingan. Nanti akan kita presentasikan ke pihak kepolisian," katanya.

"Kapan pertandingan akan bergulir? saya tunggu izin dulu, begitu izin keluar, kami akan mempersiapkan. Nanti akan ada workshop, manajer meeting, ada pertemuan lain sebagainya, sehingga nanti tidak ada lagi keraguan kalau izin sudah keluar," tambahnya.

PSSI dan PT LIB berencana menggelar Liga 1 2021 pada bulan Mei atau Juni mendatang. Nantinya, Liga 1 2021 akan berpusat di Pulau Jawa dengan menggunakan empat zona.

Sebelum itu, PSSI dan PT LIB menggelar turnamen pramusim pada Maret 2021 mendatang. Pramusim digelar di empat kota.

Mochamad Iriawan Pssi PT Liga Indonesia Baru PT LIB Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.883

Berita Terkait

Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming dan jadwal siaran langsung Como vs AC Milan di laga tunda Serie A. Kick-off 02.45 WIB, jangan sampai terlewat!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Inggris
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Gary Neville tegas menolak Michael Carrick jadi manajer permanen Manchester United. MU diminta bersabar demi masa depan klub.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Italia
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Ivan Perisic dikabarkan siap kembali ke Inter Milan. Winger berpengalaman itu punya misi khusus demi membantu Nerazzurri bersaing di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Berita
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
ASICS meluncurkan sepatu sepak bola yang menandai momen kembalinya mereka ke industri si kulit bundar di tanah air.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
Italia
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
AC Milan akhirnya menaikkan tawaran kontrak untuk Mike Maignan. Negosiasi yang sempat alot kini mendekati kata sepakat. Kabar baik untuk Rossoneri!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
Liga Indonesia
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Persija mendatangkan Fajar Fathurrahman yang sebelumnya membela Borneo FC. Fajar dikontrak selama 3,5 musim.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Liga Champions
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Toni Kroos meragukan peluang Barcelona menjuarai Liga Champions musim ini. Meski tampil dominan di Spanyol, Blaugrana dinilai bakal kesulitan di Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Timnas
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Hasil undian ASEAN Hyundai Cup 2026 atau Piala AFF 2026 menempatkan Timnas Indonesia di Grup A bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, Brunei/Timor Leste
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Bagikan