Liga 1
Profil Mauricio Souza, Pelatih Baru Persija: Awali Karier di Futsal hingga Nyaris Bawa Madura United Juara
BolaSkor.com - Mauricio Souza resmi menukangi Persija Jakarta di Liga 1 2025/2026. Siapa Mauricio Souza, berikut ini profil lengkapnya.
Mauricio Souza adalah pelatih asal Brasil yang mengawali karier kepelatihannya di luar sepak bola. Saat awal berkarier sebagai pelatih, Mauricio Souza menukangi tim futsal.
Ia mulai menjadi pelatih pada tahun 2006 dengan membesut tim futsal Botafogo U-15. Kariernya terus meningkat setelah itu.
Mauricio Souza promosi ke tim futsal U-17 Botafogo, U-20, dan ke tim utama. Kariernya di futsal berakhir pada 2012, setelah ditunjuk sebagai pelatih kepala tim sepak bola Botafogo U-15.
Baca Juga:
Mauricio Souza Pelatih Baru Persija Jakarta
Mauricio Souza Diberi Target Tinggi, Persija Bakal Bentuk Tim Tangguh Musim Depan
Termasuk Ferarri dan Kudela, Persija Resmi Berpisah dengan 7 Pemain
Lihat postingan ini di Instagram
Setahun berselang, Mauricio Souza dipercaya menukangi Botafogo U-17 (2013), Botafogo U-20 (2013-2016). Pada 2014, di sela tugasnya sebagai pelatih tim U-20, Mauricio Souza menjadi asisten pelatih tim senior.
Di tahun 2017, Mauricio Souza pindah ke Flamengo. Ia menukangi tim U-16. Kariernya terus melejit dengan menjadi pelatih interim Flamengo selama tiga tahun, dari 2018 hingga 2021. Ia juga menjadi pelatih Flamengo U-20 (2017-2021).
Mauricio Souza kemudian hengkang ke Atletico Paranaense sebagai asisten pelatih pada musim 2022, sebelum menerima tawaran sebagai head coach Vasco Da Gama di tahun yang sama.
Pindah ke Indonesia, Bawa Madura United ke Final Championship Series
Rizqi Ariandi
7.384
Berita Terkait
Curahan Hati Rizky Ridho Usai Teken Kontrak Baru Persija di Persija Jakarta
Secercah Harapan dalam Upaya AC Milan Merekrut Robert Lewandowski
Puluhan Komunitas Berebut Ratusan Juta di Ajang Neobank Padel Tournament 2025
Turun Gunung, Zinedine Zidane Sudah Tentukan Klub yang Akan Dilatih
Didemo Suporter, Erick Thohir Akui Kekurangan PSSI
AC Milan Serius Pertimbangkan Balikan dengan Thiago Silva
Perpanjang Kontrak di Persija hingga 2028, Peluang Rizky Ridho Abroad Tetap Terbuka
Cetak Hat-trick Lawan Armenia, Bruno Fernandes: Itu Bukan Penampilan Terbaik Saya
Prediksi dan Statistik Belanda vs Lithuania: Minimal Imbang
Prediksi dan Statistik Jerman vs Slovakia: Berebut Tiket Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026