Kualifikasi Piala Dunia 2026
Presiden Prabowo Berat Hati Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026, Erick Thohir Minta Maaf
BolaSkor.com - Presiden Prabowo Subianto disebut merasa berat hati karena kegagalan Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Hal ini disampaikan oleh Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi usai mengikuti rapat terbatas (ratas) bersama Prabowo dan sejumlah menteri Kabinet Merah Putih di ruang naratama Landasan Udara (Lanud) Halim Perdanakusuma. Jakarta Timur, Selasa (14/10).
Rapat itu dihadiri oleh Menteri Luar Negeri Sugiono, Mensesneg Prasetyo Hadi, Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin, Mendikti Brian Yuliarto, Menteri Investasi dan Hilirisasi Rosan Roeslani, Menpora Erick Thohir, Seskab Teddy Indra Wijaya, dan Wamenkomdigi sekaligus Kepala Badan Komunikasi Pemerintah Angga Raka Prabowo.
"Bapak Presiden tentu secara pribadi juga merasa berat hati menerima kenyataan bahwa kita belum berhasil lolos," kata Prasetyo Hadi.
"Tetapi sebagai Kepala Negara, Kepala Pemerintahan, beliau menyampaikan untuk mari kita berusaha kembali," ucap Politisi Partai Gerindra tersebut.
Baca Juga:
Istana Dorong Evaluasi Timnas Indonesia Usai Gagal ke Piala Dunia 2026
Pekerjaan Rumah yang Harus Dibenahi Timnas Indonesia Usai Gagal ke Piala Dunia 2026
Lihat postingan ini di Instagram
Menpora Erick Thohir Minta Maaf ke Prabowo
Rizqi Ariandi
7.336
Berita Terkait
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Jadwal dan Link Streaming Slavia Praha vs Arsenal, Rabu 5 November 2025
Real Madrid Masih Tertarik Rekrut Florian Wirtz
Persija Berjarak 4 Poin dari Puncak Klasemen, Emaxwell Souza Beri Peringatan Rekan-rekannya
FIFA Uji Coba 'Kartu VAR' di Piala Dunia U-17 2025
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Liverpool vs Real Madrid