Piala Asia 2023
Presiden Jokowi Bakar Semangat Penggawa Timnas Indonesia Jelang Lawan Irak
BolaSkor.com - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi), membakar semangat para penggawa Timnas Indonesia jelang melawan Irak di Piala Asia 2023 Qatar.
Timnas Indonesia akan menghadapi Irak, pada laga perdana Grup D Piala Asia 2023 di Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, Qatar, Senin (15/1) pukul 21.30 malam WIB Live RCTI.
Baca Juga:
Shayne Pattynama Sudah Tiba di Qatar
Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Tanpa Kalah Lawan Negara Timur Tengah di Laga Pembuka
View this post on Instagram
Presiden Jokowi tak ketinggalan mendukung Skuad Garuda di tengah kesibukannya. Ia memberikan pesan kepada Asnawi Mangkualam Bahar dkk. saat last meeting jelang laga.
"Selamat bertanding di Asia Cup Qatar, berikan yang terbaik untuk Indonesia, untuk Garuda Mendunia," tegas Jokowi.
Di Piala Asia 2023, Timnas Indonesia bersaing dengan Jepang, Irak, dan Vietnam. Setelah melawan Irak, Skuad Garuda menantang Vietnam (19 Januari) dan Jepang (24 Januari.
Tengku Sufiyanto
17.637
Berita Terkait
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Jadwal Siaran Langsung Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Punya Peran Penting, Liverpool Ingin Ikat Dominik Szoboszlai dengan Kontrak Jangka Panjang
Kemenpora Rampungkan Review 52 Cabor SEA Games 2025, Potensi Rebut 78 Emas
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Kemenpora Tak Membebani Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025 Thailand
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Santiago Gimenez Belum Cetak Gol, AC Milan Masukkan Dua Penyerang dalam Daftar Incaran
Manchester United Kembali Dikritik Cristiano Ronaldo, Ini Jawaban Ruben Amorim
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk dan Dean James Kompak Telan Kekalahan