Presiden Benfica Ungkap Fakta di Balik Transfer Darwin Nunez

Benfica tak bisa menolak tawaran menggiurkan Liverpool.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Senin, 12 September 2022
Presiden Benfica Ungkap Fakta di Balik Transfer Darwin Nunez
Darwin Nunez (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Keputusan Liverpool mendatangkan Darwin Nunez pada musim panas lalu terus menuai polemik. The Reds dianggap membayar terlalu mahal untuk penyerang berkebangsaan Uruguay tersebut.

Liverpool memang mencari sosok penyerang tengah baru jelang bergulirnya musim 2022-2023. Manajer The Reds, Jurgen Klopp menilai sektor ini menjadi titik lemah tim asuhannya.

Nama Nunez kemudian muncul sebagai target utama. Namun Liverpool mendapat perlawanan sengit dari Manchester United yang juga tertarik kepada pemain berusia 23 tahun tersebut.

Baca Juga:

Erling Haaland Akan Jadi Mimpi Buruk Bek-bek di Premier League

Kembali dari Hukuman, Darwin Nunez Siap Tampil Garang

5 Penyerang Anyar yang Meramaikan Perebutan Sepatu Emas Premier League 2022-2023

Kondisi ini nyatanya dimanfaatkan Benfica selaku pemilik Nunez untuk mendapat keuntungan besar. Raksasa Portugal itu sadar tak bisa mencegah kepergiannya.

Liverpool akhirnya memenangi perburuan Nunez. Merseyside Merah sepakat menebusnya dengan harga 75 juta euro ditambah bonus sebesar 35 juta euro.

Presiden Benfica, Rui Costa mengaku tak mungkin menolak tawaran menggiurkan dari Liverpool tersebut. Ia sadar kesempatan seperti ini tidak datang dua kali.

“Kita berbicara tentang salah satu transfer tertinggi di bursa. Kami masih keluar dari situasi pandemi, yang menahan pasar sepak bola dan melakukan penjualan sebesar 75 juta euro ditambah bonus 25 juta euro tidak terbuka untuk didiskusikan," kata Rui Costa kepada BTV.

“Penjualan Darwin lebih dari dibenarkan, bahkan tidak ada alasan untuk mempertahankannya. Itu benar-benar tidak mungkin untuk nilai-nilai yang masuk ke klub dan apa yang didapat Darwin.”

Transfer ini memang menguntungkan semua pihak terkait. Benfica dapat dana segar untuk memperkuat tim, Nunez naik level ke Premier League, dan Liverpool mendapatkan penyerang baru sesuai rencana.

Namun sejauh ini, tampaknya hanya Benfica yang benar-benar mendapat keuntungan. As Aguias menyapu bersih semua laga musim 2022-2023 dengan kemenangan hingga mampu bertengger di puncak klasemen Liga Portugal dan grup H Liga Champions.

Sementara Nunez masih berusaha beradaptasi dan menemukan performa terbaik di Liverpool. Timnya memang mengawali musim dengan kurang meyakinkan.

Darwin Nunez Liverpool Benfica Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Bagikan