Prediksi Valentino Rossi: MotoGP 2020 Akan Seketat Moto2

Pembalap Yamaha Valentino Rossi mengakhiri tes pramusim di Qatar di peringkat ke-12 secara keseluruhan.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 25 Februari 2020
Prediksi Valentino Rossi: MotoGP 2020 Akan Seketat Moto2
Valentino Rossi (Twitter/YamahaMotoGP)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Yamaha Valentino Rossi mengakhiri tes pramusim di Qatar di peringkat ke-12 secara keseluruhan. Meski begitu Rossi puas melihat tingkat persaingan tahun ini.

Juara dunia tujuh kali MotoGP tersebut memprediksi balapan di kelas paling bergensi tahun ini akan semakin sengit. Hal ini setelah Rossi melihat pada pembalap yang turun di Sirkuit Losail pekan ini berjarak tak lebih dari satu detik dari yang lain.

Baca Juga:

Marc Marquez Sudah Bicarakan Perpanjangan Kontrak Bersama Honda

Manajer Maverick Vinales Benarkan Masa Depan Kliennya Belum Tentu di Yamaha

Dari tes pramusim di Qatar memang memperlihatkan 13 pembalap teratas dari enam pabrikan hanya berjarak 0,5 detik.

"Ini seperti Moto2. Ini sangat bagus untuk kompetisi, fans dan balapan itu sendiri, karena terlihat adanya keseimbangan antara pembalap dan tim yang berbeda," kata Rossi dikutip di laman resmi tim.

Mengenai hasil tesnya, Rossi mengaku sedikit khawatir dengan performa tunggangannya.

"Kami sedikit khawatir, bukan soal posisi, tapi lebih soal kecepatan. Kami mencoba jarak panjang tapi mendapati masalah dengan ban, serupa dengan apa yang dialami tahun lalu," papar Rossi.

"Tapi tes sudah selesai dan kami tinggal melihat pada akhir pekan balapan. Di setiap balapan akan selalu berbeda," kata dia.

Sementara rekan satu timnya, Maverick Vinales mampu mencetak waktu tercepat. Vinales diikuti oleh duet pembalap tim Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli dan Fabio Quartararo sebagai tiga Yamaha teratas di tes Qatar.

Motogp Yamaha Valentino Rossi
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.495

Berita Terkait

MotoGP
Hasil MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Juara, Pecco Bagnaia Gagal Finis
Disusul Pedro Costa di posisi kedua.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 26 Oktober 2025
Hasil MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Juara, Pecco Bagnaia Gagal Finis
MotoGP
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
Juara dunia Moto3 Junior 2018 itu meraih kemenangan perdananya di kasta tertinggi kompetisi balap motor dunia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
MotoGP
Jadwal dan Link Streaming MotoGP Australia 2025 Minggu 19 Oktober, Balapan Sedang Berlangsung
MotoGP Australia 2025 tetap seru memperlihatkan pertarungan Alex Marquez dan Francesco Bagnaia untuk memperebutkan posisi kedua.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Jadwal dan Link Streaming MotoGP Australia 2025 Minggu 19 Oktober, Balapan Sedang Berlangsung
MotoGP
Sirkuit Mandalika Masih Angker buat Marc Marquez, Gagal Finis dan Alami Cedera Tulang Selangka
uara MotoGP 2025, Marc Marquez, masih kesulitan menaklukkan Sirkuit Mandalika.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Sirkuit Mandalika Masih Angker buat Marc Marquez, Gagal Finis dan Alami Cedera Tulang Selangka
Hasil akhir
Hasil MotoGP Mandalika 2025: Fermin Aldeguer Terdepan, 6 Pembalap Terjatuh Termasuk Marc Marquez
Sempat berada di baris terdepan pada kualifikasi, Fermin Aldeguer sukses menang pada balapan utama MotoGP Mandalika 2025.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
Hasil MotoGP Mandalika 2025: Fermin Aldeguer Terdepan, 6 Pembalap Terjatuh Termasuk Marc Marquez
MotoGP
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming MotoGP Indonesia 2025, Live Sebentar Lagi
Pecinta MotoGP dapat menyaksikan aksi para rider beraksi di MotoGP Mandalika, Indonesia 2025 melalui live streaming dan televisi nasional.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming MotoGP Indonesia 2025, Live Sebentar Lagi
MotoGP
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
Pecco Bagnaia kehilangan semangat setelah mencatat hasil buruk saat tampil di sprint race MotoGP Mandalika 2025.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
MotoGP
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez, tidak yakin bisa naik podium pada balapan utama MotoGP Mandalika 2025, Minggu (5/10).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
MotoGP
Selalu Sial di Mandalika, Marc Marquez Berharap Bisa Finish di Balapan Utama MotoGP Indonesia 2025
Marc Marquez, pebalap Ducati Lenovo, berharap bisa melewati garis finish di MotoGP Mandalika 2025.
Arief Hadi - Rabu, 01 Oktober 2025
Selalu Sial di Mandalika, Marc Marquez Berharap Bisa Finish di Balapan Utama MotoGP Indonesia 2025
MotoGP
Kini Jadi Rider Senior MotoGP, Marc Marquez Akui Valentino Rossi sebagai Idolanya
Samai gelar juara Valentino Rossi, Marc Marquez mengakui The Doctor sebagai idolanya di MotoGP.
Arief Hadi - Rabu, 01 Oktober 2025
Kini Jadi Rider Senior MotoGP, Marc Marquez Akui Valentino Rossi sebagai Idolanya
Bagikan