Prediksi Manchester United Vs Arsenal: Taring Ompong The Red Devils

Manchester United mengalami krisis penyerang menjelang menjamu Arsenal.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Senin, 30 September 2019
Prediksi Manchester United Vs Arsenal: Taring Ompong The Red Devils
Manchester United Vs Arsenal. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United akan menjamu Arsenal pada laga lanjutan Premier League 2019-2020. Pertandingan bakal berlangsung di Old Trafford, Senin (30/9) waktu setempat.

Badai cedera tengah melanda lini depan Manchester United. Hal itu setelah Anthony Martial dan Marcus Rashford dipastikan absen karena menderita cedera.

Hasilnya Manchester United harus bertumpu kepada penyerang muda, Mason Greenwood. The Red Devils juga tidak memiliki pelapis andai Greenwood menderita cedera.

Baca Juga:

Hasil Undian Putaran Empat Piala Liga: Chelsea Kontra Man United, Liverpool Jamu Arsenal

Arsenal Diminta Serius pada Piala Liga Inggris

Manchester United Vs Arsenal

Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengaku timnya kekurangan penyerang. Namun, Solskjaer menyebut tidak mendapat sosok yang tepat.

"Ketika melepas Alexis Sanchez dan Romelu Lukaku, Anda sadar butuh penyerang. Namun, tidak ada artinya apabila mendatangkan pemain yang tidak 100 persen," tuturnya.

Di sisi lain, Arsenal justru tengah mendapat berkah di lini belakang. Calum Chambers yang sempat dicap gagal kini mulai menunjukkan performa impresif.

Unai Emery sendiri tengah dilanda kebingungan di Arsenal. Namun, berbeda dengan Manchester United yang bingung karena kekurangan pemain, Emery justru surplus.

Prakiraan Susunan Pemain:

Manchester United (4-3-3): David De Gea; Aaron Wan-Bissaka, Victor Lindelof, Harry Maguire, Ashley Young; Paul Pogba, Nemanja Matic, Scott McTominay; Juan Mata, Mason Greenwood, Daniel James.

Manajer: Ole Gunnar Solskjaer

Arsenal (4-2-3-1): Bernd Leno; Calum Chambers, Sokratis, David Luiz, Sead Kolasinac; Matteo Guendeouzi, Granit Xhaka; Nicolas Pepe, Dani Ceballos, Reiss Nelson; Pierre-Emerick Aubameyang.

Manajer: Unai Emery

Prediksi BolaSkor.com: Manchester United menang 30 persen, imbang 30 persen, Arsenal menang 40 persen.

Manchester United Arsenal Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Italia
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Gelandang AC Milan asal Prancis Adrien Rabiot menyatakan yakin timnya bisa meraih Scudetto musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Jadwal
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Pekan 13 Premier League 2025-2026 berlangsung akhir pekan ini dan menghadirkan laga besar Chelsea vs Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Timnas
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Singapura yang tadinya berada di Grup C bersama Timnas Indonesia U-22 dipindah ke Grup A menggantikan tempat Kamboja.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Liga Champions
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Newcastle United memastikan akan melayangkan protes resmi kepada UEFA terkait perlakuan polisi Prancis terhadap suporter mereka.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Piala Dunia
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
sung di Stadion Internasional Khalifa, Doha, Kamis (27/8) malam waktu setempat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
Inggris
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Pelatih Liverpool yang sedang tertekan, Arne Slot, mengatakan pertemuannya dengan pemilik klub adalah pembicaraan yang sama seperti saat tiba di Anfield.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Liga Europa
Klasemen Terbaru Liga Europa 2025-2026: Lyon Naik ke Puncak
Lyon mengambil alih posisi puncak klasemen sementara Liga Europa 2025-2026 setelah memetik kemenangan besar 6-0 atas Maccabi Tel-Aviv.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Europa 2025-2026: Lyon Naik ke Puncak
Hasil akhir
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Persaingan Liga Europa 2025-2026 semakin panas setelah menyelesaikan matchday 5 fase liga, Jumat (28/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Persik Kediri dan PSBS Biak mengalami kenaikan posisi di klasemen sementara Super League.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Internasional
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Keputusan FIFA memangkas hukuman Cristiano Ronaldo akhirnya terbongkar. Disebut demi daya tarik Piala Dunia 2026, benarkah FIFA pilih kasih pada CR7?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Bagikan