Prediksi Liverpool Vs Norwich: Tim Tamu Pincang

Liverpool bakal menjamu Norwich di Anfield pada laga perdana Premier League 2019-2020.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Jumat, 09 Agustus 2019
Prediksi Liverpool Vs Norwich: Tim Tamu Pincang
Liverpool. (Twitter Liverpool)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool akan mengawali musim 2019-2020 di markas sendiri, Anfield, pada Sabtu (10/8). The Reds menjamu Norwich yang tengah dilanda badai cedera.

Liverpool menerima kabar baik menjelang laga pembuka Premier League 2019-2020. Penyerang andalan mereka, Sadio Mane, telah kembali berlatih dan bebas cedera.

Sadio Mane absen saat Liverpool kalah dari Manchester City pada ajang Community Shield. Saat itu, Mane harus menepi karena baru kembali dari libur tambahan setelah tampil di Piala Afrika 2019.

Menjelang partai perdana Premier League 2019-2020, Sadio Mane telah kembali berlatih. Mane terlihat mengikuti sesi latihan The Reds sepanjang pekan.

Baca Juga:

Komputer Super Prediksi Arsenal dan Man United Terlempar dari Empat Besar Premier League

Community Shield 2019: Manchester City Menang Adu Penalti, Liverpool Sial

Liverpool Vs Norwich

Selain itu, James Milner juga sudah pulih dari cedera. Milner yang sempat menderita cedera otot nampak terlihat dalam sesi latihan Liverpool.

Dari sisi sebaliknya, Norwich datang ke Anfield dengan kondisi pincang. Sejumlah pemain The Cannaries dipastikan tidak dapat tampil karena cedera.

Norwich dipastikan tidak bisa memainkan dua bek mereka, Timm Klose dan Christoph Zimmerman, karena cedera. Klose belum sembuh dari cedera otot sementara Zimmerman mengalami masalah pada lututnya.

Selain itu, dua pemain lain juga diragukan bisa membela Norwich saat bersua Liverpool. Keduanya berposisi sebagai gelandang, Alex Tettey dan Louis Thompson.

Prakiraan Susunan Pemain:

Liverpool (4-3-3): Alisson; Trent Alex-Arnold, Joe Gomez, Virgil van Dijk, Andy Robertson; Georginio Wijnaldum, Fabinho, Jordan Henderson; Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane.

Manajer: Jurgen Klopp

Norwich (4-2-3-1): Ralf Fahrmann; Max Aarons, Ben Godfrey, Sam Byram, Jamal Lewis; Mario Vrancic, Tom Trybull; Emiliano Buendia, Marco Stiepermann, Onel Hernandez; Teemu Pukk.

Head to Head:

19/01/13 Liverpool 5-0 Norwich (Premier League)

04/12/13 Liverpool 5-1 Norwich (Premier League)

20/04/14 Norwich 2-3 Liverpool (Premier League)

20/09/15 Liverpool 1-1 Norwich (Premier League)

23/01/16 Norwich 4-5 Liverpool (Premier League)

Prediksi BolaSkor.com:

Liverpool 70-30 Norwich

Liverpool Breaking News Norwich Premier League Predlksi
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Timnas
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, sempat menjalin komunikasi dengan Timur Kapadze. Namun, tidak ada pembicaraan soal tawaran melatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Timnas
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
PSSI dan Menpora beda target di SEA Games 2025. PSSI ingin Timnas Indonesia U-22 mempertahankan medali emas.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
Liga Champions
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Pekan lima fase liga Liga Champions 2025-2026 berakhir, Arsenal mantap di urutan satu dan Liverpool kian terpuruk.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Sports
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Presiden Prabowo Subianto juga menginstruksikan Menpora Erick Thohir untuk membuka ruang karier bagi atlet berprestasi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Inggris
Kalah, Liverpool Kebobolan 10 Gol dari Tiga Pertandingan Terakhir
Liverpool mengukir rekor buruk sejak terakhir terjadi pada 1953 setelah kalah 1-4 melawan PSV Eindhoven.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Kalah, Liverpool Kebobolan 10 Gol dari Tiga Pertandingan Terakhir
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Timnas
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, menyebut calon pelatih Timnas Indonesia mayoritas berasal dari Eropa, termasuk Belanda.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Persib Bandung harus menerima kekalahan tipis dari Lion City Sailors FC pada ajang AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Atletico Madrid menghadapi Inter Milan pada matchday 5 Liga Champions 2025/2026. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi terbaru kedua tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Italia
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Direktur Ooahraga AC Milan Igli Tare, masih berniat untuk membuka kembali negosiasi perpanjangan kontrak dengan Mike Maignan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Bagikan