Prediksi Liverpool Vs AS Roma: Laga Klasik 1984

Liverpool akan emnghadapi AS Roma, Rabu (25/4) dini hari WIB.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Selasa, 24 April 2018
Prediksi Liverpool Vs AS Roma: Laga Klasik 1984
Skuat Liverpool. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool akan menghadapi AS Roma, pada laga perdana semifinal Liga Champions musim 2017/2018 di Anfield Stadium, Rabu (25/4) dini hari WIB. Laga ini merupakan ulangan pertarungan klasik final Liga Champions tahun 1984. Saat itu, Liverpool menjadi juara usai mengalahkan Roma melalu adu tendangan penalti.

Dalam pertandingan nanti, laga diprediksi akan berjalan sengit. Adu gengsi kedua tim menjadi taruhannya. Apalagi, kedua tim sedang dalam keadaan on fire dan memiliki mental baja di Liga Champions.

Liverpool lolos ke semifinal dengan menyingkirkan Manchester City dengan agregat 5-1. Lalu Roma berhasil mengalahkan Barcelona dengan keunggulan gol tandang, melalui agregat 4-4.

Skuat Liverpool merayakan gol ke gawang Manchester City. (Zimbio)

Pemain Kunci:

Mohamed Salah (Liverpool)

Aksi Mohamed Salah. (Zimbio)

Mohamed Salah tetap menjadi andalan Liverpool saat menghadapi Roma. Ia sudah menorehkan 41 gol bagi The Reds di semua ajang kompetisi musim ini.

Salah begitu sangat berbahaya untuk lawan di lini pertahanan. Pemain asal Mesir itu diprediksi bakal memberikan gol untuk Liverpool di pertandingan malam ini.

Daniele De Rossi (AS Roma)

Aksi Daniele De Rossi (kanan). (Zimbio)

Daniele De Rossi menjadi pemain kunci Roma di pertandingan nanti. Ia bakal menjadi jenderal lapangan tengah untuk memotong aliran bola serangan Liverpool.

Jika De Rossi sudah bertindak dan bermain dalam keadaan on fire, lini tengah lawan susah menembus jantung pertahanan Roma.

Skuat AS Roma. (Zimbio)

Prakiraan Susunan Pemain:

Liverpool (4-3-3): Karius; Robertson, Van Dijk, Lovren, Alexander-Arnold; Milner, Henderson, Oxlade-Chamberlain; Mane, Firmino, Salah.

AS Roma (3-5-2): Alisson; Juan Jesus, Manolas, Fazio; Kolarov, Nainggolan, De Rossi, Strootman, Florenzi; Dzeko, Schick.

Head to Head Kedua Tim:

-(19/03/2002) Liverpool 2-0 AS Roma (UCL)
-(05/12/2001) AS Roma 0-0 Liverpool (UCL)
-(22/02/2001) Liverpool 0-1 AS Roma (UEFA Cup)
-(15/02/2001) AS Roma 0-2 Liverpool (UEFA Cup)
-(30/05/1984) AS Roma 1-1 (penalti 2-4) Liverpool (UCL).

5 Pertandingan Terakhir Liverpool:

-(05/04/2018) Liverpool 3-0 City (UCL)
-(07/04/2018) Everton 0-0 Liverpool (EPL)
-(11/04/2018) Manchester City 1-2 Liverpool (UCL)
-(14/04/2018) Liverpool 3-0 Bournemouth (EPL)
-(21/04/2018) West Brom 2-2 Liverpool (EPL)

5 Pertandingan Terakhir AS Roma:

-(07/04/2018) AS Roma 0-2 Fiorentina (Serie A)
-(11/04/2018) AS Roma 3-0 Barcelona (UCL)
-(16/04/2018) Lazio 0-0 AS Roma (Serie A)
-(19/04/2018) AS Roma 2-1 Genoa (Serie A)
-(21/04/2018) SPAL 0-3 AS Roma (Serie A)

Prediksi BolaSkor.com: 55-45 (1-0)

AS Roma Liverpool Liga Champions
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.909

Berita Terkait

Inggris
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Laga Bournemouth melawan Liverpool akan tersaji pada pekan ke-23 Premier League 2025-2026 di Vitality Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Prediksi
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Bournemouth akan menjamu Liverpool di Vitality Stadium pada pekan ke-23 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Inggris
Serius, Tottenham Hotspur Negosiasi untuk Full-back Liverpool, Andy Robertson
Menjelang deadline bursa transfer musim dingin 2026, Tottenham Hotspur berusaha merekrut bek kiri Liverpool, Andy Robertson.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Serius, Tottenham Hotspur Negosiasi untuk Full-back Liverpool, Andy Robertson
Inggris
Berada di Jalur Quadruple, Arsenal Bisa Lalui Pencapaian Manchester United-nya Sir Alex Ferguson
Pandit sepak bola, Jamie Carragher, dukung Arsenal untuk mengukir sejarah musim ini dan melalui pencapaian Manchester United era Sir Alex Ferguson.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Berada di Jalur Quadruple, Arsenal Bisa Lalui Pencapaian Manchester United-nya Sir Alex Ferguson
Inggris
Kabar Buruk untuk Liverpool, Tottenham Hotspur Tidak Jual Micky van de Ven
Liverpool dikabarkan mengincar bek Tottenham Hotspur, Micky van de Ven, tetapi pelatih Tottenham, Thomas Frank, memberi pesan tegas.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Kabar Buruk untuk Liverpool, Tottenham Hotspur Tidak Jual Micky van de Ven
Inggris
Ramai Isu Xabi Alonso Gantikan Arne Slot di Liverpool, Virgil van Dijk Pasang Badan
Kapten Liverpool, Virgil van Dijk, pasang badan membela sang pelatih, Arne Slot, setelah dirumorkan akan digantikan oleh Xabi Alonso.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Ramai Isu Xabi Alonso Gantikan Arne Slot di Liverpool, Virgil van Dijk Pasang Badan
Italia
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
AS Roma menantang AC Milan di Olimpico, statistik babak kedua dan pertahanan terbaik jadi sorotan, duel krusial Serie A.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
Inggris
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Legenda Liverpool Steven Gerrard melontarkan pesan tegas kepada Arne Slot setelah kemenangan atas Marseille di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Spanyol
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Robert Lewandowski menyumbang satu gol saat Barcelona menang 4-2 atas Slavia Praha pada laga lanjutan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Inggris
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Ini merupakan posisi terendah Manchester United dalam Money League yang telah mereka puncaki 10 kali di masa lalu.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Bagikan