Serie A
Prediksi Formasi Starting XI AC Milan jika Adrien Rabiot Bergabung
BolaSkor.com - AC Milan dikabarkan berhasil mendatangkan Adrien Rabiot dari Olympique Marseille. Berikut adalah prediksi 11 pemain pertama Rossoneri dengan kedatangan Rabiot.
AC Milan terus memperkuat diri dengan mendatangkan amunisi anyar.
Kali ini, barisan gelandang kembali mendapatkan tenaga segar.
Baca Juga:
Here We Go, Adrien Rabiot Reuni dengan Massimiliano Allegri di AC Milan
Igli Tare Bocorkan Rencana Transfer AC Milan, Sebut Ada Dua Pemain Baru yang Mungkin Bergabung
Hasil Serie A: AC Milan Tekuk Lecce, Emil Audero Kalahkan Jay Idzes
Manajemen Rossoneri berhasil mewujudkan keinginan Massimiliano Allegri yang ingin bereuni dengan Adrien Rabiot di San Siro.
Detail Transfer Adrien Rabiot
Fabrizio Romano melaporkan, transfer Adrien Rabiot ke AC Milan telah rampung.
Milan dan Marseille sepakat dengan paket transfer mencapai 10 juta euro.
View this post on Instagram
Angka tersebut lebih kecil dari keinginan awal Marseille yang mematok Adrien Rabiot dengan mahar 15 juta euro.
Sementara itu, Milan tidak kesulitan mencapai kesepakatan personal dengan Rabiot.
Il Diavolo Rosso akan mengikat sang gelandang dengan kontrak empat tahun dan tes medis akan dilakukan hari ini di Milano.
Formasi AC Milan Setelah Adrien Rabiot Bergabung
Johan Kristiandi
18.182
Berita Terkait
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan