LaLiga

Prediksi dan Statistik Real Madrid Vs Real Sociedad: Laga Perpisahan

Real Madrid akan menghadapi Real Sociedad pada laga pekan terakhir LaLiga 2024-2025 di Santiago Bernabeu, Sabtu (24/5) malam WIB. Ini akan menjadi terakhir kalinya Real Madrid dilatih oleh Carlo Ancelotti.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Sabtu, 24 Mei 2025
Prediksi dan Statistik Real Madrid Vs Real Sociedad: Laga Perpisahan
Real Madrid (x/realmadrid)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid akan menghadapi Real Sociedad pada laga pekan terakhir LaLiga 2024-2025 di Santiago Bernabeu, Sabtu (24/5) malam WIB. Ini akan menjadi terakhir kalinya Real Madrid dilatih oleh Carlo Ancelotti.

Perpisahan pelatih menjadi tema dari laga di Bernabeu kali ini. Tidak hanya Ancelotti yang berpisah dengan Madrid, laga ini juga menjadi momen perpisahan pelatih Sociedad Imanol Aguacil juga akan mengakhiri 14 tahun pengabdiannya bersama Real Sociedad. Selain itu, laga ini juga menjadi kiprah terakhir bagi Luka Modric yang menutup 13 tahun sebagai pemain Real Madrid.

Meski sudah gagal mempertahankan gelar juara LaLiga, Los Blancos masih punya misi untuk menutup musim dengan kemenangan sebagai tanda perpisahan kepada Ancelotti.

Baca Juga:

Pamit, Luka Modric Akhiri 13 Tahun Kebersamaan dengan Real Madrid

Sedih Carlo Ancelotti Tinggalkan Real Madrid, Dani Carvajal Juga Siap Bersaing dengan Trent Alexander-Arnold

Alejandro Grimaldo dan Alvaro Carreras Terbuka Gabung Real Madrid

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Bermain di kandang sendiri jelas menjadi keuntungan bagi Real Madrid. Sementara itu, Real Sociedad datang tanpa beban, mengingat mereka dipastikan gagal lolos ke kompetisi Eropa musim depan.

Meski bagitu, Madrid tidak bisa lengah saat melawan Sociedad. Pasalnya sang lawan sempat merepotkan Los Blancos dalam pertemuan sebelumnya.

Laga ini juga penting bagi penyerang Madrid Kylian Mbappe yang ingin menggaransi gelar pencetak gol terbanyak LaLiga di musim pertamanya. Setelah sempat diragukan di awal musim, Mbappe saat ini sudah mencetak 29 gol dari 33 di LaLiga.

Meklihat ke belakang, Madrid memiliki catatan apik saat menghadapi Sociedad. Los Blancos tidak pernah kalah dalam lima kali pertemuan kontra Sociedad di semua ajang, yakni empat menang dan sekali imbang.

Kabar Tim

Prediksi Real Madrid Real Sociedad LaLiga Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.970

Berita Terkait

Inggris
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Manchester United berhasil mengamankan tiga poin penting saat menjamu Manchester City dalam laga pekan ke-22 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Inggris
Buang Banyak Peluang, Hasil Imbang Liverpool Serasa Kekalahan
Liverpool harus puas berbagi satu poin setelah ditahan imbang 1-1 oleh tim papan bawah Burnley di Anfield.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Buang Banyak Peluang, Hasil Imbang Liverpool Serasa Kekalahan
Italia
Kirim Tawaran Rekrut Jean-Philippe Mateta, Juventus Rayu dengan Klausul yang Mudah Aktif
Juventus dikabarkan serius memburu striker Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta. Skema pinjaman, klausul tebusan, hingga peluang lolos Eropa membuat transfer ini menarik. Simak detailnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kirim Tawaran Rekrut Jean-Philippe Mateta, Juventus Rayu dengan Klausul yang Mudah Aktif
Italia
Juventus Tumbang di Kandang Cagliari, Spalletti Soroti Disiplin Pemain
Pelatih Juventus Luciano Spalletti mengingatkan timnya untuk segera berbenah dan memperbaiki diri.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Juventus Tumbang di Kandang Cagliari, Spalletti Soroti Disiplin Pemain
Jadwal
Link Live Streaming Real Sociedad vs Barcelona, Senin 19 Januari 2026
Jadwal laga tandang Barcelona melawan Real Sociedad pada pertandingan lanjutan LaLiga 2025-2026, di Reale Arena.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Link Live Streaming Real Sociedad vs Barcelona, Senin 19 Januari 2026
Inggris
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Pep Guardiola mengakui keunggulan Manchester United usai derby Manchester di Premier League. Apa yang membuat Setan Merah tampil lebih efektif? Simak komentar lengkap sang pelatih!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Inggris
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Lisandro Martinez buka suara soal perubahan mentalitas Manchester United usai derby melawan Manchester City. Apa kunci kebangkitan Setan Merah? Simak kesaksiannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Superkomputer Opta merilis prediksi hasil AC Milan vs Lecce di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri mencolok, sementara peluang Lecce sangat kecil. Simak datanya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Spanyol
Menang tapi Disiuli Fans, Hal yang Wajar untuk Real Madrid
Real Madrid menang 2-0 atas Levante pada lanjutan laga LaLiga tetapi disiuli fans di Santiago Bernabeu. Sang pelatih, Alvaro Arbeloa, mewajarkan hal tersebut.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Menang tapi Disiuli Fans, Hal yang Wajar untuk Real Madrid
Spanyol
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Juventus menelan kekalahan mengejutkan dari Cagliari meski mendominasi penguasaan bola hingga 78 persen. Statistik mencengangkan, rekor memalukan, dan jadwal berat menanti Bianconeri.
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Bagikan