Piala Dunia Antarklub 2025
Prediksi dan Statistik PSG vs Real Madrid: Mencari Lawan Chelsea di Final
BolaSkor.com - Real Madrid akan menghadapi Paris Saint-Germain (PSG) pada pertandingan semifinal Piala Dunia Antarklub 2025, di MetLife Stadium, Kamis (10/7) pukul 02.00 WIB. Pemenang duel kali ini akan menghadapi Chelsea di final.
Pertandingan menarik tersaji pada semifinal Piala Dunia Antarklub 2025.
PSG yang berstatus sebagai klub terbaik di Eropa saat ini akan menantang Real Madrid.
Baca Juga:
PSG lolos ke semifinal setelah memenangi persaingan sengit melawan Bayern Munchen.
Sementara itu, Real Madrid melaju ke empat besar usai menekuk Borussia Dortmund dengan kemenangan tipis.
Menurut statistik, kedua tim terakhir kali saling berhadapan pada 2022. Ketika itu, Madrid menang dengan skor 3-1.
Kondisi Tim: Banyak Pemain Absen
View this post on Instagram
PSG tidak bisa menurunkan Lucas Hernandez dan William Pacho pada pertandingan kali ini.
Keduanya tidak bisa tampil karena sedang menjalani hukuman larangan bermain akibat mendapatkan kartu merah ketika melawan Bayern Munchen.
Sementara itu, Madrid juga tanpa diperkuat Dean Huijsen. Sang bek menerima kartu merah pada laga sebelumnya.
Prediksi BolaSkor: PSG Menang Tipis
Johan Kristiandi
17.870
Berita Terkait
Torehkan Quat-trick Gol, Kylian Mbappe Samai Rekor Cristiano Ronaldo di Real Madrid
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Tanpa Kemenangan di Dua Laga Beruntun, Real Madrid Pantang Menyerah
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Ogah Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Posisi Pertama
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Prediksi dan Statistik Elche vs Real Madrid: Misi Rebut Kembali Puncak Klasemen
7 Pemain Termuda yang Mencetak 400 Gol untuk Klub dan Negara
Ketahuan Pelesiran ke Dubai, Kylian Mbappe Jadi Sasaran Kemarahan Suporter Prancis