Premier League
Prediksi dan Statistik Manchester City Vs Bournemouth: Saatnya Kembali ke Tiga Besar
BolaSkor.com - Manchester City akan menghadapi Bournemouth pada pertandingan pekan ke-37 Premier League 2024-2025, di Stadion Etihad, Rabu (21/5) dini hari WIB. Kemenangan akan membawa The Citizens kembali pada posisi ketiga.
Manchester City tidak melakoni pertandingan ke-37 pada akhir pekan kemarin. Sebab, The Citizens tampil pada final Piala FA melawan Crystal Palace. Sayangnya, Man City kalah dengan skor 1-0.
Kini, Manchester City harus fokus dalam misi meraih tiket Liga Champions musim depan. Lawan berikutnya yang dihadapi adalah Bournemouth.
Baca Juga:
Manchester City Vs Bournemouth: Pep Guardiola Yakin Bisa Segel Tiket Liga Champions
Nirgelar Pertama Manchester City Sejak 2017, Tak Ada Penyesalan untuk Pep Guardiola
Hasil Final Piala FA: Bekuk Manchester City 1-0, Crystal Palace Raih Trofi Pertama dalam Sejarah
View this post on Instagram
Manchester City membutuhkan kemenangan untuk berada di posisi ketiga. Dengan tambahan tiga poin, Kevin De Bruyne dan kawan-kawan akan unggul dua angka dari Newcastle United, Chelsea, dan Aston Villa.
Kondisi Tim
Manchester City masih tidak diperkuat sejumlah pemain. Rodri, John Stones, Nathan Ake, dan Oscar Bobb belum pulih.
Sementara itu, Bournemouth juga tanpa sejumlah pilarnya. Alex Scott, Enes Unal, Dango Quattara, Luis Sinisterra, dan Ryan Christie adalah beberapa pemain yang menepi.
Prediksi BolaSkor
Johan Kristiandi
18.153
Berita Terkait
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
Ikut John Herdman ke Timnas Indonesia, Alasan Cesar Meylan Bukan Sekadar Melanjutkan Kisah 15 Tahun Bersama
Sir Jim Ratcliffe Tak Kompeten Sepak Bola, Manchester United Bisa Bernasib Sama dengan Nice
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat