Prediksi dan Statistik Inter Milan Vs River Plate: Mencari Juara Grup E Piala Dunia Antarklub 2025

Prediksi serta statistik laga terakhir grup E Piala Dunia Antarklub 2025 antara Inter Milan vs River Plate di Lumen Field.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 25 Juni 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan Vs River Plate: Mencari Juara Grup E Piala Dunia Antarklub 2025
Inter Milan kala melawan Urawa Reds Diamond (@Inter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Inter Milan akan memainkan laga terakhir grup E Piala Dunia Antarklub 2025 melawan klub bersejarah Argentina, River Plate, di Lumen Field pada Kamis (26/06) pukul 08.00 pagi WIB.

Kedua tim saat ini sama-sama mengoleksi empat poin dari dua laga dan masih dapat tersingkir, tidak lolos ke fase gugur bergantung hasil laga lainnya.

Jika Inter atau River kalah, kemudian Monterrey menang atas Urawa Reds Diamond maka mereka bisa menyalip salah satu tim yang kalah tersebut.

Baca Juga:

Raih Kemenangan Pertama dengan Inter Milan, Cristian Chivu: Biasa Saja

Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Inter Milan Comeback, Borussia Dortmund Petik Tiga Angka

Simone Inzaghi: Saya Sudah Berikan Segalanya untuk Inter Milan

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Dari sudut pandang lainnya, pemenang laga Inter kontra River juga akan menyegel posisi satu atau juara grup E.

Dengan dua catatan tersebut, pertandingan antara Inter kontra River diprediksi akan berjalan ketat di Lumen Field.

Kabar Tim

Mengutip dari WhoScored ada empat pemain Inter yang cedera yakni Yann Bisseck, Piotr Zielinski, Marcus Thuram, dan Benjamin Pavard.

Satu pemain absen karena alasan berbeda, Mehdi Taremi, sedangkan tiga pemain lain kondisinya diragukan adalah Hakan Calhanoglu, Denzel Dumfries, dan Davide Frattesi.

Dari River dua pemain cedera dan tidak dapat bermain, Agustin Ruberto dan Sebastian Driussi, dan tiga pemain absen karena akumulasi kartu yakni Kevin Castano, Enzo Perez, dan Giuliano Galoppo.

Prediksi

Di tengah adaptasi Inter bersama Cristian Chivu, River dapat memanfaatkannya untuk mendapatkan momen dalam pertandingan.

Memiliki talenta seperti Franco Mastantuono, yang notabene pemain Real Madrid, River dapat memberikan ancaman bagi lini belakang Inter.

Bukan rahasia lagi tim-tim dari Amerika Selatan acapkali bermain dengan gigih, selain juga mengandalkan kualitas individu.

Inter dapat mengandalkan pemain-pemain berpengalaman untuk mengatasi permainan River, termasuk mengandalkan pemain dari Argentina seperti sang kapten, Lautaro Martinez.

Prediksi BolaSkor: Inter Milan 2-2 River Plate

Inter Inter Milan River Plate Piala Dunia Antarklub 2025 Cristian Chivu Marcelo Gallardo Prediksi
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.337

Berita Terkait

Italia
Liga Champions: Hadapi Tim Norwegia, Inter Milan Pantang Anggap Remeh
Inter Milan akan memainkan play-off fase gugur Liga Champions melawan tim Norwegia, Bodo/Glimt, dan Cristian Chivu pantang anggap remeh.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Liga Champions: Hadapi Tim Norwegia, Inter Milan Pantang Anggap Remeh
Prediksi
Prediksi Hasil Laga Leeds United vs Arsenal Versi Superkomputer: The Gunners Tanpa Kemenangan di Tiga Laga Beruntun
Superkomputer prediksi hasil laga pekan 24 Premier League antara Leeds United vs Arsenal di Elland Road.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi Hasil Laga Leeds United vs Arsenal Versi Superkomputer: The Gunners Tanpa Kemenangan di Tiga Laga Beruntun
Prediksi
Prediksi Hasil Laga Liverpool vs Newcastle United Versi Superkomputer: Bidik Kemenangan Pertama pada 2026
Superkomputer memprediksi hasil laga pekan 24 Premier League antara Liverpool vs Newcastle United di Anfield.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi Hasil Laga Liverpool vs Newcastle United Versi Superkomputer: Bidik Kemenangan Pertama pada 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs West Ham United: Derby London Beda Kepentingan
Prediksi dan statistik pekan 24 Premier League antara Chelsea vs West Ham United di Stamford Bridge.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs West Ham United: Derby London Beda Kepentingan
Italia
Domino Efek Transfer Inter Milan: Frattesi Diincar Forest, Bidik Curtis Jones sebagai Pengganti
Inter Milan aktif jelang akhir bursa transfer musim dingin 2026. Kabarnya, Inter mengincar gelandang Liverpool, Curtis Jones, jika Davide Frattesi pergi.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Domino Efek Transfer Inter Milan: Frattesi Diincar Forest, Bidik Curtis Jones sebagai Pengganti
Prediksi
Prediksi dan Statistik Leeds United vs Arsenal: Bangkit atau Berpotensi Kehilangan Posisi di Puncak Klasemen
Prediksi dan statistik pekan 24 Premier League antara Leeds United vs Arsenal di Elland Road.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Leeds United vs Arsenal: Bangkit atau Berpotensi Kehilangan Posisi di Puncak Klasemen
Italia
Ivan Perisic Sulit Digapai, Inter Milan Beralih ke Jebolan Akademi Arsenal
Transfer Ivan Perisic ke Inter Milan terancam gagal! Nerazzurri kini beralih memburu bek sayap muda Genoa, Brooke Norton-Cuffy, jebolan akademi Arsenal. Ada apa di balik manuver ini?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Ivan Perisic Sulit Digapai, Inter Milan Beralih ke Jebolan Akademi Arsenal
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan: Nerazzurri Unggul Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan di Liga Champions 2025/2026. Kans menang Nerazzurri tipis, laga diprediksi berjalan sengit!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan: Nerazzurri Unggul Tipis
Bagikan