Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Arsenal: Pelajaran dari Musim Lalu
BolaSkor.com - Arsenal akan berusaha menjaga jarak dengan tim rival, Manchester City, dalam perburuan titel Premier League.
Sebelumnya, The Gunners sudah mengalahkan rival lainnya, Aston Villa, dengan skor telak 4-1 sementara Man City ditahan imbang Sunderland tanpa gol.
Pada pekan 20 Premier League, Arsenal akan bermain di Vitality Stadium, markas Bournemouth pada Minggu (04/01) pukul 00.30 dini hari WIB.
Baca Juga:
Bantai Aston Villa, Peluang Arsenal Juara Premier League Semakin Besar
View this post on Instagram
Arsenal diunggulkan, terlebih Bournemouth tak bermain konsisten musim ini, tetapi pelajaran musim lalu selayaknya diingat Arsenal. Ya, Arsenal kalah dua kali dari Bournemouth musim lalu.
Kabar Tim
Andoni Iraola, pelatih Bournemouth, tidak dapat memainkan tiga pemain karena cedera yakni Ben Gannon-Doak, Tyler Adams, dan Veljko Milosavljevic.
Sementara kondisi skuad Arsenal, soal pemain yang cedera, membaik dengan menyisakan dua pemain cedera: Cristhian Mosquera dan Max Dowman, sedangkan Riccardo Calafiori dan Declan Rice diragukan bermain.
Head to Head
Arief Hadi
16.134
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Arsenal: Pelajaran dari Musim Lalu
Dikonfirmasi Amorim, Mainoo dan Zirkzee Tidak Tinggalkan Manchester United
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Manchester United Hidupkan Kembali Ketertarikan kepada Jean-Philippe Mateta
Liverpool Imbang di Anfield, Arne Slot Cosplay Jadi Ange Postecoglou
Gagal Kalahkan Sunderland, Pep Guardiola Soroti Penyelesaian Akhir Manchester City
3 Opsi Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Legenda Chelsea, John Terry Komentari Pemecatan Enzo Maresca
Manchester City Jadi Alasan Chelsea Pecat Enzo Maresca?
Day One Jadi Pengangguran, Enzo Maresca Sudah Diperebutkan Manchester United dan Manchester City