Piala Dunia Antarklub 2025
Prediksi dan Statistik Borussia Dortmund vs Monterrey: Bahaya Sang Kuda Hitam
BolaSkor.com - Borussia Dortmund akan menantang Monterrey pada pertandingan babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025, di Mercedes-Benz Stadium, Rabu (2/7) pukul 08.00 WIB. Berikut adalah prediksi, statistik, head to head, dan prakiraan susunan pemain duel Dortmund melawan Monterrey.
Borussia Dortmund yang melangkah sebagai jawara Grup F akan menghadapi Monterrey.
Menilik kekuatan di atas kertas, Dortmund lebih diunggulkan melaju ke perempat final.
Baca Juga:
Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Bekuk Inter Milan 2-0, Fluminense Melangkah ke Perempat Final
Piala Dunia Antarklub 2025: Harry Kane Prediksi Laga Sengit Bayern Munchen Vs PSG di Perempat Final
View this post on Instagram
Namun, bukan berarti Monterrey bisa dipandang sebelah mata.
Sergio Ramos dan kawan-kawan berstatus kuda hitam pada turnamen ini.
Monterrey tampil cukup apik pada babak grup dengan tidak terkalahkan. Dari tiga laga, Monterrey mengoleksi lima poin.
Kondisi Tim
Monterrey diprediksi akan mengandalkan pengalaman dan sisa-sisa kemampuan Sergio Ramos.
Sementara itu, Borussia Dortmund dalam keadaan siap tempur. Skuad asuhan Niko Kovac tersebut diprakirakan akan menggunakan banyak pemain cepat untuk membongkar pertahanan lawan.
Prediksi BolaSkor
Johan Kristiandi
18.287
Berita Terkait
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
7 Catatan Statistik Menarik Duel Leeds United vs Arsenal: The Gunners Nyaman di Elland Road
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Superkomputer Prediksi Juara Premier League: Peluang Arsenal Lebih dari 80 Persen