Piala Super Spanyol

Prediksi dan Statistik Athletic Bilbao Vs Barcelona: Memburu Tiket Final

Berikut adalah prediksi, statistik, head to head, dan susunan pemain Athletic Bilbao Vs Barcelona.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 08 Januari 2025
Prediksi dan Statistik Athletic Bilbao Vs Barcelona: Memburu Tiket Final
Athletic Bilbao Vs Barcelona (X/Barcelona)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Barcelona akan menghadapi Athletic Bilbao pada pertandingan semifinal Piala Super Spanyol atau Supercopa de Espana 2024-2025, di King Abdullas Sport City, Kamis (9/1) pukul 02.00 WIB. Pertandingan tersebut menjadi awal perjuangan meraih trofi pertama pada 2025.

Barcelona melaju ke laga final kali ini dengan status runner-up LaLiga musim lalu. Sementara itu, Bilbao merupakan jawaran Copa del Rey edisi 2023-2024.

Menariknya, Barcelona dan Bilbao sudah satu kali berhadapan pada musim ini. Kedua tim saling sikut pada pekan kedua LaLiga. Ketika itu, Barca yang bermain di kandang menang dengan skor tipis 2-1.

Meski demikian, memandang Bilbao sebelah mata juga bisa jadi bumerang untuk Barcelona. Sebab, menurut statistik Bilbao tidak terkalahkan dalam 15 duel terakhir. Bahkan, 10 di antaranya berakhir dengan kemenangan.

Baca Juga:

Barcelona Susun Rencana Datangkan Son Heung-min Secara Gratis

Hasil Pertandingan: Arsenal Tertahan, Barcelona Lolos 16 Besar Copa del Rey

RFEF dan LaLiga Kompak Tolak Permintaan Barcelona soal Pendaftaran Dani Olmo

Kondisi Tim

Bilbao tidak bisa menurunkan sejumlah pemainnya, yakni Yeray Alvarez, Oihan Sancet, dan Inigo Ruiz de Galarreta.

Pada sisi lainnya, Barcelona dikabarkan siap tempur. Barca hanya kehilangan Marc-Andre ter Stegen yang menang sedang mengalami cedera panjang.

Prediksi BolaSkor

Barcelona perlu hati-hati dalam menghadapi Bilbao. Los Leones punya dua pemain sayap berbahaya, yaitu Inaki Williams dan Nico Williams.

Kuncinya adalah kemampuan Barcelona memanfaatkan sejumlah peluang yang tercipta. Sebab, dalam beberapa pertandingan terakhir, Barcelona kerap kesulitan mencetak gol meskipun tidak kekurangan peluang.

Lamine Yamal (X/Barcelona)

Prakiraan Susunan Pemain

Athletic Bilbao (4-2-3-1): Simon; De Marcos, Vivian, Paredes, Berchiche; Jauregizar, Prados; I. Williams, Berenguer, N. Williams; Guruzeta.

Pelatih: Ernesto Valverde.

Barcelona (4-2-3-1): Pena; Kounde, Cubarsi, Martinez, Balde; Casado, Pedri; Raphinha, Gavi, Fermin; Lewandowski.

Pelatih: Hansi Flick.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Head to Head

25/08/24 Barcelona 2-1 Athletic Bilbao (LaLiga)
04/03/24 Athletic Bilbao 0-0 Barcelona (LaLiga)
25/01/24 Athletic Bilbao 4-2 Barcelona (Copa del Rey) - Extra Time
23/10/23 Barcelona 1-0 Athletic Bilbao (LaLiga)
13/03/23 Athletic Bilbao 0-1 Barcelona (LaLiga)

Prediksi Skor

Athletic Bilbao 0-1 Barcelona

Athletic Bilbao Barcelona Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.212

Berita Terkait

Timnas
Ranking FIFA Indonesia Stagnan, Masih di Bawah Malaysia
Posisi ranking pertama FIFA masih ditempati Spanyol, disusul Argentina dan Prancis.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
Ranking FIFA Indonesia Stagnan, Masih di Bawah Malaysia
Italia
Mengenal Leon Jakirovic, Calon Palang Pintu Masa Depan Inter Milan
Inter Milan dikabarkan selangkah lagi merekrut bek muda Kroasia Leon Jakirovic dari Dinamo Zagreb. Simak profil, gaya bermain, dan rencana masa depannya bersama Nerazzurri!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Mengenal Leon Jakirovic, Calon Palang Pintu Masa Depan Inter Milan
Liga Champions
Inter Milan vs Arsenal: Mikel Arteta Ogah Berikan Kisi-Kisi Susunan Pemain
Pelatih Arsenal Mikel Arteta enggan membocorkan susunan pemain jelang laga Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions 2025/2026. Simak pernyataan lengkap dan gambaran skuad The Gunners!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Inter Milan vs Arsenal: Mikel Arteta Ogah Berikan Kisi-Kisi Susunan Pemain
Ragam
5 Pemain Bintang yang Pernah Membela Inter Milan dan Arsenal
Deretan pemain top yang pernah membela Inter Milan dan Arsenal. Dari legenda hingga bintang aktif, nomor terakhir paling mengejutkan jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
5 Pemain Bintang yang Pernah Membela Inter Milan dan Arsenal
Liga Indonesia
Persis Solo Resmi Datangkan Tiga Pemain Asal Serbia, Siapa Saja Mereka?
Ketiga pemain anyar Persis Solo baru pertama kali berkarier di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
Persis Solo Resmi Datangkan Tiga Pemain Asal Serbia, Siapa Saja Mereka?
Timnas
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Gelandang Persib Bandung Beckham Putra berharap golnya ke gawang Persija berhasil meluluhkan hati pelatih Timnas Indonesia, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Bodo/Glimt vs Manchester City di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Citizens sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
Liga Indonesia
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Persija Jakarta mengalami situasi sulit jelang putaran kedua menyusul cederanya gelandang andalan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Jadwal
Link Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City, Rabu 21 Januari 2026
Bodo/Glimt akan menantang Manchester City pada matchday ketujuh Liga Champions 2025-2026 yang akan digelar di Aspmyra Stadion.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Link Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Real Madrid vs AS Monaco: Los Blancos Sulit Tertandingi
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Real Madrid vs AS Monaco pada Liga Champions 2025/2026. Peluang menang Los Blancos sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Real Madrid vs AS Monaco: Los Blancos Sulit Tertandingi
Bagikan