Coppa Italia

Prediksi dan Statistik AC Milan vs Lecce: Rossoneri Bidik Tiket 16 Besar

Prediksi AC Milan vs Lecce pada putaran kedua Coppa Italia 2025/2026 di San Siro, Rabu (24/9) dini hari WIB. Simak statistik, kondisi tim, head to head, dan peluang Rossoneri merebut tiket ke babak 16 besar.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 23 September 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Lecce: Rossoneri Bidik Tiket 16 Besar
Prediksi AC Milan vs Lecce (laman resmi AC Milan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - AC Milan akan menjamu Lecce pada pertandingan putaran kedua Coppa Italia 2025/2026, di Stadion San Siro, Rabu (24/9) pukul 02.00 WIB.

AC Milan melangkah ke putaran kedua Coppa Italia musim ini setelah menyisihkan Bari.

Tentunya, Milan ingin kembali meraih hasil positif untuk menghadapi Lazio di babak 16 besar.

Baca Juga:

Hadapi Lecce, Max Allegri Tegaskan Target AC Milan di Coppa Italia

3 Alasan AC Milan Jadi Kandidat Kuat Peraih Scudetto Musim Ini

Proses Penjualan Stadion Berlarut-larut, Inter dan AC Milan Ancam Tinggalkan San Siro

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Milan memiliki modal apik lantaran telah menghadapi Lecce pada laga sebelumnya di Serie A.

Hasilnya, skuad asuhan Massimiliano Allegri tersebut meraih kemenangan dua gol tanpa balas.

Statistik mencatat, Milan dan Lecce terakhir kali saling berhadapan di Coppa Italia adalah pada musim 1990/1991.

Ketika itu, Milan lolos setelah unggul agregat 5-2.

Kondisi Tim

Sayangnya, Milan tidak bisa menurunkan skuad terbaik pada duel kali ini.

Mike Maignan, Rafael Leao, dan Ardon Jashari adalah sejumlah pemain Milan yang tidak bisa beraksi karena cedera.

Prediksi BolaSkor

AC Milan Breaking News Coppa Italia Lecce
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.287

Berita Terkait

Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Liga Indonesia
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Persis Solo juga merekrut striker asal Ukraina.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Italia
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Penyerang Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta, menegaskan hanya ingin gabung AC Milan pada bursa transfer musim dingin 2026.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Bagikan